Cara Memulai Usaha dan Bisnis Dengan Mudah – Menjadi seorang pegawai itu sangat membosankan, datang tepat waktu, gaji terbatas, dan kadang tidak bisa berinovasi serta berkreatifitas sesuka hati. Kalau anda merasa seperti itu, jalan keluarnya adalah dengan memulai usaha sendiri. Memulai usaha dan bisnis sendiri sangat menyenangkan, terlepas dari tantangan yang menghadang, kita bebas ngatur waktu, kelancaran usaha dan segala hal sesuai dengan ego kita. Namun, sejuta kenikmatan menjadi pengusaha tidak semerta-merta mudah di dapatkan, setidaknya butuh kerja keras dan pengorbanan yang ekstra. Bukan hanya itu, ketika akan memulai usaha akan muncul pertanyaan yang sangat klasik “Bisnis apa yang akan dijalankan?”, “Bagaimana memulainnya?”.
Jawaban dari pertanyaan pertama mungkin dapat kalian temukan pada artikel saya sebelumnya yaitu bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar. Kemudian untuk menjawab pertanyaan yang kedua, jawabannya sangat simple, bisa kalian temukan pada pembahasan langkah cara memulai usaha dan bisnis berikut ini :
Baca juga: Bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar
Menentukan Produk
Langkah pertama ketika akan memulai usaha dan bisnis adalah dengan menentukan produk apakah yang akan kita komersilkan, baik produk barang maupun produk jasa. Untuk menentukan produk, anda dapat menentukannya berdasarkan tiga hal, yaitu berdasarkan keahlian, trend, atau berdasarkan peluang.
1. Menentukan Produk Berdasarkan Keahlian
Ketika apa yang sedang menjadi trend di masyarakat dan apa yang dapat di jadikan peluang tidak bisa anda jadikan bisnis karena kita kesulitan dalam menciptakan produk, maka ciptakanlah produk berdasarkan keahlian anda sendiri. Untuk melakukan ini anda harus peka terhadap skill yang kalian miliki, apakah anda pintar dalam hal teknologi, maka ciptakanlah produk teknologi, apakah anda memiliki keahlian dalam wisata, maka buatlah produk seputar wisata. Cara ini sangat tergantung dengan keahlian yang anda miliki.
2. Menentukan Produk Berdasarkan Trend
Ada saat-saat tertentu di mana masyarakat memiliki kecenderungan trend yang dapat kita manfaatkan menjadi sebuah bisnis. Sebagai contoh, belum lama ini masyarakat di booming kan dengan camilan aneka rasa yang pedas, banyak sekali masyarakat yang tiba-tiba menyukai camilan pedas, bahkan mereka antri demi mendapatkan camilan tersebut. Trend seperti ini dapat anda jadikan produk bisnis, kalian harus benar-benar jeli melihat trend seperti apa yang sedang di gandrungi oleh masyarakat konsumen.
3. Menentukan Produk Berdasarkan Peluang
Anda harus jeli melihat kebutuhan yang bermanfaat untuk konsumen, apa yang sekiranya dibutuhkan oleh masyarakat namun belum dimiliki. Misal, seperti halnya perusahaan power bank, dulu sebelum adanya power bank, masyarakat sangat terbatas dalam penggunaan barang-barang elektronik, hal ini dimanfaatkan oleh produser-produser power bank yang melihat peluang tersebut sehingga saat ini terciptalah power bank.
Melakukan Studi Analisis Kelayakan Usaha
Sebelum anda memulai usaha, pastikan bahwa usaha dan bisnis yang akan di rintis layak untuk di jalankan, jangan sampai anda menjalankan usaha yang sebenarnya tidak layak. Usaha yang tidak layak hanya akan membuang-bunag waktu saja, bukannya untung tapi malah mengalami kerugian. Untuk itu, sebelum memulai usaha anda wajib melakukan analisis kelayakan usaha.
Dalam menguji kelayakan usaha yang akan kita dirikan, setidaknya ada tiga hal yang perlu diperhatikan, yaitu biaya investasi, biaya modal kerja, dan prediksi kas masuk. Misalkan, kita akan mendirikan usaha warung bakso, yang merupakan biaya investasi meliputi berapa biaya yang dibutuhkan sampai warung bakso tersebut berdiri ( biaya bangunan, meja, kursi, dan lainya yang relatif tahan lama), untuk biaya modal kerja, kita menghitung berapa yang dibutuhkan dalam suatu waktu untuk warung bakso tersebut dapat beroperasi (biaya bahan baku bakso, gula, dan lainnya yang sekali habis), sedangkan untuk prediksi kas masuk kita menghitung laba yang kita peroleh dalam suatu waktu.
Baca selengkapkanya Analisis Kelayakan Usaha
Siapkan Modal
Cara memulai usaha dan bisnis selanjutnya adalah bagaimana kita mendapatkan modal usaha, perhatikan bagaimana anda mendapatkan modal, apakah anda akan berhutang, memakai tabungan, atau dengan cara lainnya. Pastikan bahwa modal di perhitungkan dengan tepat.
---
Dalam memulai usaha dan bisnis, anda sebaiknya juga menganalisis prospek dari bisnis yang akan di rintis, termasuk tingkat persaingan, volume target, keberlanjutan usaha. Perhatikan pula legalitas dari usaha dan bisnis yang telah di dirikan, pastikan bahwa bisnis di akui secara hukum. Selain itu, setelah usaha bisnis berhasil anda dirikan, gunakanlah strategi pemasaran yang tepat agar pemasaran dapat berjalan secara efektif dan efisien.
Baca selengkapnya cara memasarkan produk.
Dalam memulai usaha dan bisnis, setiap individu memiliki rintangan dan tantangan yang berbeda-beda, maka dari itu pintar-pintarlah dalam mengatasi rintangan dan tantangan yang kalian hadapi. Kunci untuk sukses adalah berusaha, berdoa, dan pantang menyerah.
Sekian artikel cara memulai usaha dan bisnis ini disajikan, semoga cara memulai usaha dan bisnis di atas dapat membantu anda dalam merintis dan mendirikan usaha. Salam sukses.
Home » Archive for 2014
Ini Dia Cara "WOW" Memasarkan Produk Baru Anda
Cara Memasarkan Produk Baru – Tantangan anda selanjutnya dalam merintis usaha adalah memasarkan produk anda. Memasarkan atau mempromosikan produk tidak boleh asal jadi, namun butuh suatu strategi yang jitu agar efektif dan efisien. Menghasilkan laba adalah tujuan anda, untuk meraih tujuan tersebut dibutuhkan suatu penjualan, dan untuk melakukan penjualan tentunya anda perlu untuk mengenalkan produk yang anda miliki kepada konsumen dengan cara memasarkan dan mempromosikannya. Lalu pertanyaan yang akan muncul adalah bagaimana cara memasarkan produk baru kepada konsumen?
Pertama kita harus menyadari terlebih dahulu bahwa kita adalah pengusaha baru, yang baru saja merintis usaha, kita hanya memiliki anggaran yang pas-pasan, untuk itu kita harus benar-benar pintar dalam mengelola keuangan kita untuk memasarkan produk baru kepada konsumen dengan cara seefektif dan seefisien mungkin. Barang kali cara memasarkan produk baru di bawah ini dapat anda jadikan pertimbangan ketika akan mempromosikan produk anda.
Sebelumnya, baca juga: Tips menggaet konsumen wanita.
Kenali Produk dan Target Anda
Sebelum memasarkan produk baru anda, seharusnya anda kenali terlebih dahulu produk yang akan di promosikan, kenalilah apakah produk anda masih di butuhkan oleh konsumen, mungkinkah produk yang “seperti ini” akan di beli oleh masyarakat, dan kenalilah apakah secara rasional dan logis produk anda akan bermanfaat untuk konsumen dan masyarakat. Hal ini sangat penting untuk mengetahui kelayakan produk yang akan di tawarkan dan di kenalkan kepada konsumen masyarakat, jangan sampai anda mengenalkan produk anda namun konsumen dan masyarakat tak mau kenal dengan produknya, sia-sia’kan.
Kemudian tentukan juga target dari produk anda, target haruslah jelas, tentukan siapa yang akan menjadi sasaran, apakah anak-anak, remaja, dewasa, atau orang tua, atau bisa juga anda mentargetkan beberapa target, semisal target untuk remaja dan dewasa, atau anak-anak dan orang tua. Sesuaikanlah produk dengan target. Menentukan target penting dilakukan karena untuk menyesuaikan tempat di mana anda akan memasarkan produk, dan untuk menyesuaikan harga yang cocok untuk si target.
Pilih Media Iklan Yang Tepat
Cara memasarkan produk yang selanjutnya ini sangat berkaitan dengan target anda, yaitu di mana dan bagaimana anda akan memasarkan produk. Berkaitan dengan hal tersebut, ada berbagai macam media yang dapat di gunakan untuk mempromosikan produk anda sesuai dengan minat kecenderungan target. Semisal media iklan online seperti Google Adwords dan Facebook, beriklan di media ini sangat tertarget sekali berdasarkan minat konsumen sehingga sangat bagus untuk mempromosikan produk baru anda, ada banyak sekali tutorial dalam beriklan dengan Google Adwords dan Facebook jika anda Searching di Google atau Ask atau Bing. Saya sarankan anda pelajari cara-cara mempromosikan produk dengan media di atas.
Kenapa saya menyarankan demikian, semisal dengan Google Adwords, seperti yang kita ketahui bersama, mesin pencari Google saat ini sangat popular sehingga jika seseorang membutuhkan informasi maka akan mencari informasi menggunakan mesin pencari Google, hal ini dapat anda manfaatkan. Misal, ada seseorang yang membutuhkan informasi seputar “gelas yang tidak mudah pecah”, maka orang tersebut akan mencarinya di mesin pencari Google, sehingga jika anda telah melakukan iklan dengan kata kunci “gelas yang tidak mudah pecah” maka iklan anda akan di temukan oleh orang yang membutuhkan informasi tersebut, dan orang tersebut pastinya sangat berpotensi untuk membeli produk anda, sangat efektif bukan?
Begitu juga jika mempromosikan produk dengan menggunakan media Facebook, sangat tertarget pula. Semisal anda akan menggunakan Facebook untuk memasarkan produk, kemudian anda membuat fanpage, maka fan page anda akan terlihat oleh semua orang atau akan di like oleh banyak orang berdasarkan minat mereka. Misal dengan minat olahraga, jika seseorang telah like fanpage anda, kemudian anda membuat postingan yang menawarkan seputar alat-alat olahraga, maka orang tersebut akan berpotensi untuk membeli produk yang anda tawarkan. Seperti itulah prinsipnya jika mempromosikan di media Google Adwords dan Facebook. Patut anda coba!
Baca juga: Tips pemasaran dan penjualan via facebook.
Atau jika anggaran anda minim sekali, cobalah untuk promosi produk pada kegiatan-kegiatan yang ada di sekitar anda, semisal kegiatan bazzar di kampus, seringkali sebuah universitas melakukan bazar sehingga anda dapat memanfaatkan hal tersebut. Walaupun sebenarnya iklan di Google Adwords dan Facebook juga tidak terlalu mahal kok, bisa di cek deh di Facebook, bahkan hanya Rp. 100.000 sudah bisa beriklan.
Lakukan Permainan Pelayanan
Cara ini bukan berarti anda mempermainkan pelayanan terhadap pelanggan anda, bukan itu! Tapi ini adalah cara memasarkan produk baru anda dengan strategi yang sedikit nakal tanpa merugikan dan melecehkan pelanggan. Perlu diketahui sebelumnya, dalam proses mempromosikan dan memasarkan produk anda, bukan berarti anda belum bisa melakukan penjualan, mungkin seorang konsumen telah mengenal produk anda dari promosi yang sebelumnya telah anda lakukan, permainan ini di mulai dari proses tersebut.
Saya contohkan bagaimana permainan pelayanan ini dilakukan, semisal saya adalah pengusaha baru dengan produk gelas yang tidak mudah pecah, kemudian saya melakukan promosi kepada para konsumen, dalam proses pemasaran produk tersebut saya mengkampanyekan bahwa jika ada gelas yang retak atau pecah dalam kotak gelas yang di beli, maka akan saya ganti dengan 2 kotak gelas secara gratis, kemudian jika ada konsumen yang membeli produk saya, saya sengaja menaruh 1 atau 2 gelas yang retak dan pecah di dalam kotak gelas. Sehingga konsumen akan protes jika telah mengetahui jika di dalam kotak gelas ada 1 atau 2 gelas yang retak dan pecah, sehingga konsumen pun akan meminta ganti 2 kotak gelas tanpa membayar lagi, kemudian saya pun akan menggantinya sesuai dengan apa yang telah saya kampanyekan.
Namun ingat, lakukan permainan ini diawal-awal saja. Permainan ini mungkin akan merugikan anda di awal, namun lihat bahwa pelayanan kita akan di nilai baik oleh konsumen sesuai dengan apa yang dikampanyekan. Bukan hanya itu, konsumen yang telah merasakan bentuk tanggung jawab dari pelayanan kita berpotensi menceritakan pengalaman membeli produk kita kepada teman-temannya dan orang yang mereka kenal, sehingga konsumen diharapkan akan merekomendasikan untuk membeli produk yang kita tawarkan.
Berilah Permainan Diskon
Ketika anda memulai suatu usaha, anda tak perlu tergesa-gesa mencari keuntungan, bersabar dahulu dan utamakan pengembangan usaha terlebih dahulu. Berkaitan denga itu, anda dapat menggunakan cara memasarkan produk ini, yaitu dengan permainan diskon, permainan diskon mungkin akan mengurangi keuntungan anda, namun efek dari cara ini mungkin dapat anda pertimbangkan karena efeknya cukup positif.
Cara ini dapat anda lakukan dengan memberikan efek diskon kepada konsumen, anda menaikkan harga namun juga memberikan diskon, semisal harga normal produk anda adalah 50 ribu, anda naikkan menjadi 100, dan anda berikan diskon 50%, pada akhirnya harga tetap saja 50 ribu. Kenapa begitu? Kita lihat, pernahkah anda menemani belanja pacar anda, perhatikan cara memilih harga mereka, semisal mereka akan membeli baju, kemudian mereka memilih baju A dengan harga 100 ribu, tapi mereka tidak jadi membeli dengan alasan harga dianggap mahal, kemudian mereka mencari baju lain dan memilih baju B, baju B harga 200 ribu dengan diskon 50%, kemudian mereka memutuskan membeli baju B dengan alasan “aduh, sayang banget nih kalau tidak di beli, ada diskon 50%”. Padahalkan pada akhirnya harga tetap sama saja yaitu 100 ribu.
Itulah efek dari adanya diskon, mungkin cara ini dapat anda coba untuk memasarkan produk baru anda agar lebih mudah di kenal oleh konsumen.
Selanjutnya: Cara promosi dengan brosur.
---
Oke, sekian tips cara memasarkan produk baru dalam artikel ini, saya harap cara mempromosikan produk baru di atas dapat membantu anda dalam mengembangkan usaha anda. Semoga sukses.
Pertama kita harus menyadari terlebih dahulu bahwa kita adalah pengusaha baru, yang baru saja merintis usaha, kita hanya memiliki anggaran yang pas-pasan, untuk itu kita harus benar-benar pintar dalam mengelola keuangan kita untuk memasarkan produk baru kepada konsumen dengan cara seefektif dan seefisien mungkin. Barang kali cara memasarkan produk baru di bawah ini dapat anda jadikan pertimbangan ketika akan mempromosikan produk anda.
Sebelumnya, baca juga: Tips menggaet konsumen wanita.
Kenali Produk dan Target Anda
Sebelum memasarkan produk baru anda, seharusnya anda kenali terlebih dahulu produk yang akan di promosikan, kenalilah apakah produk anda masih di butuhkan oleh konsumen, mungkinkah produk yang “seperti ini” akan di beli oleh masyarakat, dan kenalilah apakah secara rasional dan logis produk anda akan bermanfaat untuk konsumen dan masyarakat. Hal ini sangat penting untuk mengetahui kelayakan produk yang akan di tawarkan dan di kenalkan kepada konsumen masyarakat, jangan sampai anda mengenalkan produk anda namun konsumen dan masyarakat tak mau kenal dengan produknya, sia-sia’kan.
Kemudian tentukan juga target dari produk anda, target haruslah jelas, tentukan siapa yang akan menjadi sasaran, apakah anak-anak, remaja, dewasa, atau orang tua, atau bisa juga anda mentargetkan beberapa target, semisal target untuk remaja dan dewasa, atau anak-anak dan orang tua. Sesuaikanlah produk dengan target. Menentukan target penting dilakukan karena untuk menyesuaikan tempat di mana anda akan memasarkan produk, dan untuk menyesuaikan harga yang cocok untuk si target.
Pilih Media Iklan Yang Tepat
Cara memasarkan produk yang selanjutnya ini sangat berkaitan dengan target anda, yaitu di mana dan bagaimana anda akan memasarkan produk. Berkaitan dengan hal tersebut, ada berbagai macam media yang dapat di gunakan untuk mempromosikan produk anda sesuai dengan minat kecenderungan target. Semisal media iklan online seperti Google Adwords dan Facebook, beriklan di media ini sangat tertarget sekali berdasarkan minat konsumen sehingga sangat bagus untuk mempromosikan produk baru anda, ada banyak sekali tutorial dalam beriklan dengan Google Adwords dan Facebook jika anda Searching di Google atau Ask atau Bing. Saya sarankan anda pelajari cara-cara mempromosikan produk dengan media di atas.
Kenapa saya menyarankan demikian, semisal dengan Google Adwords, seperti yang kita ketahui bersama, mesin pencari Google saat ini sangat popular sehingga jika seseorang membutuhkan informasi maka akan mencari informasi menggunakan mesin pencari Google, hal ini dapat anda manfaatkan. Misal, ada seseorang yang membutuhkan informasi seputar “gelas yang tidak mudah pecah”, maka orang tersebut akan mencarinya di mesin pencari Google, sehingga jika anda telah melakukan iklan dengan kata kunci “gelas yang tidak mudah pecah” maka iklan anda akan di temukan oleh orang yang membutuhkan informasi tersebut, dan orang tersebut pastinya sangat berpotensi untuk membeli produk anda, sangat efektif bukan?
Begitu juga jika mempromosikan produk dengan menggunakan media Facebook, sangat tertarget pula. Semisal anda akan menggunakan Facebook untuk memasarkan produk, kemudian anda membuat fanpage, maka fan page anda akan terlihat oleh semua orang atau akan di like oleh banyak orang berdasarkan minat mereka. Misal dengan minat olahraga, jika seseorang telah like fanpage anda, kemudian anda membuat postingan yang menawarkan seputar alat-alat olahraga, maka orang tersebut akan berpotensi untuk membeli produk yang anda tawarkan. Seperti itulah prinsipnya jika mempromosikan di media Google Adwords dan Facebook. Patut anda coba!
Baca juga: Tips pemasaran dan penjualan via facebook.
Atau jika anggaran anda minim sekali, cobalah untuk promosi produk pada kegiatan-kegiatan yang ada di sekitar anda, semisal kegiatan bazzar di kampus, seringkali sebuah universitas melakukan bazar sehingga anda dapat memanfaatkan hal tersebut. Walaupun sebenarnya iklan di Google Adwords dan Facebook juga tidak terlalu mahal kok, bisa di cek deh di Facebook, bahkan hanya Rp. 100.000 sudah bisa beriklan.
Lakukan Permainan Pelayanan
Cara ini bukan berarti anda mempermainkan pelayanan terhadap pelanggan anda, bukan itu! Tapi ini adalah cara memasarkan produk baru anda dengan strategi yang sedikit nakal tanpa merugikan dan melecehkan pelanggan. Perlu diketahui sebelumnya, dalam proses mempromosikan dan memasarkan produk anda, bukan berarti anda belum bisa melakukan penjualan, mungkin seorang konsumen telah mengenal produk anda dari promosi yang sebelumnya telah anda lakukan, permainan ini di mulai dari proses tersebut.
Saya contohkan bagaimana permainan pelayanan ini dilakukan, semisal saya adalah pengusaha baru dengan produk gelas yang tidak mudah pecah, kemudian saya melakukan promosi kepada para konsumen, dalam proses pemasaran produk tersebut saya mengkampanyekan bahwa jika ada gelas yang retak atau pecah dalam kotak gelas yang di beli, maka akan saya ganti dengan 2 kotak gelas secara gratis, kemudian jika ada konsumen yang membeli produk saya, saya sengaja menaruh 1 atau 2 gelas yang retak dan pecah di dalam kotak gelas. Sehingga konsumen akan protes jika telah mengetahui jika di dalam kotak gelas ada 1 atau 2 gelas yang retak dan pecah, sehingga konsumen pun akan meminta ganti 2 kotak gelas tanpa membayar lagi, kemudian saya pun akan menggantinya sesuai dengan apa yang telah saya kampanyekan.
Namun ingat, lakukan permainan ini diawal-awal saja. Permainan ini mungkin akan merugikan anda di awal, namun lihat bahwa pelayanan kita akan di nilai baik oleh konsumen sesuai dengan apa yang dikampanyekan. Bukan hanya itu, konsumen yang telah merasakan bentuk tanggung jawab dari pelayanan kita berpotensi menceritakan pengalaman membeli produk kita kepada teman-temannya dan orang yang mereka kenal, sehingga konsumen diharapkan akan merekomendasikan untuk membeli produk yang kita tawarkan.
Berilah Permainan Diskon
Ketika anda memulai suatu usaha, anda tak perlu tergesa-gesa mencari keuntungan, bersabar dahulu dan utamakan pengembangan usaha terlebih dahulu. Berkaitan denga itu, anda dapat menggunakan cara memasarkan produk ini, yaitu dengan permainan diskon, permainan diskon mungkin akan mengurangi keuntungan anda, namun efek dari cara ini mungkin dapat anda pertimbangkan karena efeknya cukup positif.
Cara ini dapat anda lakukan dengan memberikan efek diskon kepada konsumen, anda menaikkan harga namun juga memberikan diskon, semisal harga normal produk anda adalah 50 ribu, anda naikkan menjadi 100, dan anda berikan diskon 50%, pada akhirnya harga tetap saja 50 ribu. Kenapa begitu? Kita lihat, pernahkah anda menemani belanja pacar anda, perhatikan cara memilih harga mereka, semisal mereka akan membeli baju, kemudian mereka memilih baju A dengan harga 100 ribu, tapi mereka tidak jadi membeli dengan alasan harga dianggap mahal, kemudian mereka mencari baju lain dan memilih baju B, baju B harga 200 ribu dengan diskon 50%, kemudian mereka memutuskan membeli baju B dengan alasan “aduh, sayang banget nih kalau tidak di beli, ada diskon 50%”. Padahalkan pada akhirnya harga tetap sama saja yaitu 100 ribu.
Itulah efek dari adanya diskon, mungkin cara ini dapat anda coba untuk memasarkan produk baru anda agar lebih mudah di kenal oleh konsumen.
Selanjutnya: Cara promosi dengan brosur.
---
Oke, sekian tips cara memasarkan produk baru dalam artikel ini, saya harap cara mempromosikan produk baru di atas dapat membantu anda dalam mengembangkan usaha anda. Semoga sukses.
Related Posts:
Tips Cara Memilih Saham Yang Menguntungkan
Tips Cara Memilih Saham Yang Menguntungkan – Saham merupakan bentuk investasi yang sangat pupuler di masyarakat, namun begitu tidak sedikit masyarakat yang masih enggan terhadap saham. Hal ini disebabkan karena investasi saham pada umumnya cenderung membutuhkan dana yang tidak sedikit, serta karena sulitnya mengambil keputusan investasi saham. Harga saham selalu berubah-ubah setiap saat karena sangat sensitive terhadap kondisi social ekonomi yang terjadi, oleh sebab itu investasi saham jangka pendek lebih beresiko daripada investasi saham jangka panjang. Banyak pihak mengatakan bahwa investasi saham jangka pendek akan sangat beresiko, jika salah memilih saham maka bukannya harga naik tapi malah akan anjlok.
Kebanyakan calon pembeli saham tidak menganalisis secara mendalam suatu saham milik perusahaan tertentu, mereka kebanyakan hanya mencari celah keuntungan dari fluktuasinya harga saham, hal ini sangatlah beresiko.
Oleh karena itu, ketika anda memutuskan ingin berinvestasi dalam saham, anda harus benar-benar jeli dalam memilih, mungkin tips cara memilih saham yang menguntungkan berikut ini dapat menjadi pertimbangan anda.
Kenali Perusahaan Yang Sahamnya Akan Anda Beli
Sebelum anda membeli saham pada perusahaan tertentu, anda wajib mengorek informasi seputar perusahaan tersebut. Kenalilah produk dari perusahaan, dan juga lihatlah apakah perusahaan itu sehat dan berkembang. Dalam hal ini anda dalam melakukan analisis terhadap laporan keuangan, atau analisis lainnya yang dianggap perlu, analisis ini memang memerlukan keahlian khusus. Jika anda kurang menguasai hal ini, anda dapat meminta bantuan dari broker anda.
Selain hal-hal di atas, anda sebaiknya juga mencari informasi dan berita dari kondisi sosial ekonomi yang sedang terjadi, mungkin kondisi terkini akan berdampak pada perusahaan untuk saat ini atau untuk masa yang akan datang.
Dalam memilih saham yang menguntungkan yang akan anda beli, sebaiknya anda berpikir rasional dan logis, jangan terlalu berspekulasi, jangan memaksakan hal yang mungkin akan merugikan anda. Lebih baik memilih investasi saham jangka panjang, investasi jangka pendek memang berpotensi sangat menguntungkan, namun juga diikuti dengan resiko yang begitu besar pula.
Baca juga: Resiko dan keuntungan investasi saham
Pilihlah Perusahaan Yang Sering Membagikan Dividen
Dividen adalah bagian anda atas laba perusahaan dari penanaman saham yang telah dilakukan. Jika perusahaan melakukan pembagian dividen kepada para pemegang saham, hal tersebut merupakan hal yang baik, terlebih jika pembagian dividen dilakukan secara rutin, ini menandakan bahwa perusahaan bekerja dengan baik.
Baca: Pengertian dan jenis-jenis dividen.
Dalam memilih saham yang menguntungkan yang akan anda beli, carilah informasi perusahaan mana yang memiliki catatan pembagian dividen yang tinggi. Setelah anda menemukan beberapa perusahaan (jangan hanya mencari 1, tapi carilah beberapa perusahaan untuk perbandingan), maka lakukanlah hal-hal yang telah disebutkan sebelumnya, yaitu kenali produk perusahaan apakah memiliki prospek yang bagus ke depannya, lakukanlah analisis yang di perlukan.
Kemudian anda pantau dari waktu ke waktu perusahaan-perusahaan tersebut selama waktu yang dirasa cukup (jangan hanya 1, 2 hari, namun lakukan pantauan selama setidaknya 1 bulan), pantaulah perkembangan dari perusahaan tersebut, pantaulah bagaimana kondisi sosial ekonomi mempengaruhi perusahaan, apakah perusahaan memiliki daya prospek ke depannya. Hal ini memang cukup memakan waktu, namun demikian ini adalah cara yang cukup logis dan rasional dalam memilih saham yang diharapkan akan memberi keuntungan ke depannya.
Perhatikan Kantong Anda
Dalam investasi saham tentu saja memerlukan sejumlah dana, pastikan bahwa dana yang digunakan tidak akan digunakan untuk yang lain, maksudnya ketika anda menggunakan dana yang anda punya untuk membeli saham, ternyata ditengah-tengah jalan anda kehabisan dana karena hutang atau karena sebab lainnya, sehingga memaksa anda untuk menjual saham, padahal jika anda menjual saham keuntungannya belum didapatkan.
Untuk mengatasi masalah ini, anda membutuhkan perencanaan keuangan yang benar-benar matang, jangan memaksakan penggunaan dana jika nantinya hanya akan merugikan, jangan terlalu yakin pula menggunakan seluruh dana anda untuk berinvestasi saham di suatu perusahaan, pastikan anda memiliki cadangan dana untuk berjaga-jaga jika rencana investasi anda gagal.
Baca juga: Cara investasi dengan membeli saham
---
Sekian tips cara memilih saham yang menguntungkan kali ini, semoga tips cara memilih saham di atas dapat anda jadikan pertimbangan dalam membeli saham. Salam sukses.
Kebanyakan calon pembeli saham tidak menganalisis secara mendalam suatu saham milik perusahaan tertentu, mereka kebanyakan hanya mencari celah keuntungan dari fluktuasinya harga saham, hal ini sangatlah beresiko.
Oleh karena itu, ketika anda memutuskan ingin berinvestasi dalam saham, anda harus benar-benar jeli dalam memilih, mungkin tips cara memilih saham yang menguntungkan berikut ini dapat menjadi pertimbangan anda.
Kenali Perusahaan Yang Sahamnya Akan Anda Beli
Sebelum anda membeli saham pada perusahaan tertentu, anda wajib mengorek informasi seputar perusahaan tersebut. Kenalilah produk dari perusahaan, dan juga lihatlah apakah perusahaan itu sehat dan berkembang. Dalam hal ini anda dalam melakukan analisis terhadap laporan keuangan, atau analisis lainnya yang dianggap perlu, analisis ini memang memerlukan keahlian khusus. Jika anda kurang menguasai hal ini, anda dapat meminta bantuan dari broker anda.
Selain hal-hal di atas, anda sebaiknya juga mencari informasi dan berita dari kondisi sosial ekonomi yang sedang terjadi, mungkin kondisi terkini akan berdampak pada perusahaan untuk saat ini atau untuk masa yang akan datang.
Dalam memilih saham yang menguntungkan yang akan anda beli, sebaiknya anda berpikir rasional dan logis, jangan terlalu berspekulasi, jangan memaksakan hal yang mungkin akan merugikan anda. Lebih baik memilih investasi saham jangka panjang, investasi jangka pendek memang berpotensi sangat menguntungkan, namun juga diikuti dengan resiko yang begitu besar pula.
Baca juga: Resiko dan keuntungan investasi saham
Pilihlah Perusahaan Yang Sering Membagikan Dividen
Dividen adalah bagian anda atas laba perusahaan dari penanaman saham yang telah dilakukan. Jika perusahaan melakukan pembagian dividen kepada para pemegang saham, hal tersebut merupakan hal yang baik, terlebih jika pembagian dividen dilakukan secara rutin, ini menandakan bahwa perusahaan bekerja dengan baik.
Baca: Pengertian dan jenis-jenis dividen.
Dalam memilih saham yang menguntungkan yang akan anda beli, carilah informasi perusahaan mana yang memiliki catatan pembagian dividen yang tinggi. Setelah anda menemukan beberapa perusahaan (jangan hanya mencari 1, tapi carilah beberapa perusahaan untuk perbandingan), maka lakukanlah hal-hal yang telah disebutkan sebelumnya, yaitu kenali produk perusahaan apakah memiliki prospek yang bagus ke depannya, lakukanlah analisis yang di perlukan.
Kemudian anda pantau dari waktu ke waktu perusahaan-perusahaan tersebut selama waktu yang dirasa cukup (jangan hanya 1, 2 hari, namun lakukan pantauan selama setidaknya 1 bulan), pantaulah perkembangan dari perusahaan tersebut, pantaulah bagaimana kondisi sosial ekonomi mempengaruhi perusahaan, apakah perusahaan memiliki daya prospek ke depannya. Hal ini memang cukup memakan waktu, namun demikian ini adalah cara yang cukup logis dan rasional dalam memilih saham yang diharapkan akan memberi keuntungan ke depannya.
Perhatikan Kantong Anda
Dalam investasi saham tentu saja memerlukan sejumlah dana, pastikan bahwa dana yang digunakan tidak akan digunakan untuk yang lain, maksudnya ketika anda menggunakan dana yang anda punya untuk membeli saham, ternyata ditengah-tengah jalan anda kehabisan dana karena hutang atau karena sebab lainnya, sehingga memaksa anda untuk menjual saham, padahal jika anda menjual saham keuntungannya belum didapatkan.
Untuk mengatasi masalah ini, anda membutuhkan perencanaan keuangan yang benar-benar matang, jangan memaksakan penggunaan dana jika nantinya hanya akan merugikan, jangan terlalu yakin pula menggunakan seluruh dana anda untuk berinvestasi saham di suatu perusahaan, pastikan anda memiliki cadangan dana untuk berjaga-jaga jika rencana investasi anda gagal.
Baca juga: Cara investasi dengan membeli saham
---
Sekian tips cara memilih saham yang menguntungkan kali ini, semoga tips cara memilih saham di atas dapat anda jadikan pertimbangan dalam membeli saham. Salam sukses.
Related Posts:
Panduan Cara Investasi Dengan Membeli Saham
Cara Investasi Dengan Membeli Saham – Ngomong masalah investasi, terdapat banyak jalan yang dapat ditempuh, salah satunya adalah investasi dengan membeli saham. Saham sendiri merupakan tanda kepemilikan terhadap suatu perusahaan, jika anda memiliki saham perusahaan tertentu maka anda berhak mengklaim kepemilikan dari perusahaan tersebut, dan juga anda berhak mengklaim kekayaan dan laba yang dimiliki oleh perusahaan. Karena anda adalah bagian dari pemilik, maka anda juga memiliki hak suara untuk mengatur arah kebijakan perusahaan. Namun sebelum anda merasakan asyiknya menjadi pemilik perusahaan, tentunya anda harus menginvestasikan dana dengan membeli saham suatu perusahaan terlebih dahulu, dan banyaknya saham yang anda beli menentukan seberapa besar anda memiliki perusahaan. Semakin banyak saham yang anda beli, maka semakin besar pula kepemilikan anda terhadap perusahaan.
Untuk cara investasi dengan membeli saham sendiri sangat mudah, secara sederhana cara membeli saham hanya mencakup langkah-langkah berikut ini :
Perusahaan sekuritas atau sering disebut pialang dan broker saham adalah pihak yang akan membantu anda dalam membeli saham. Ketika anda akan berinvestasi dengan membeli saham, anda wajib untuk melibatkan suatu perusahaan sekuritas yang nantinya akan menghubungkan anda ke dalam pasar saham (bursa efek Indonesia).
Perusahaan sekuritas sendiri terdapat banyak sekali, mulai dari BUMN, swasta atau bahkan dari luar negeri. Contoh perusahaan sekuritas milik BUMN adalah BNI Sekuritas, Mandiri Sekuritas, Danareksa Sekuritas. Untuk swasta sendiri seperti Sinarmas Sekuritas, Panin Sekuritas, Trust Sekuritas. Sedangkan contoh perusahaan sekuritas asing seperti Phillips Securities, CLSA Securities, UBS Securities, dan lain-lain.
Karena saking banyaknya pialang saham yang ada, sebaiknya sebelum anda memutuskan ingin memakai jasa pialang, alangkah baiknya bandingkan terlebih dahulu mana pialang yang memberikan pelayanan dan biaya yang menurut anda adalah yang terbaik.
Pelajari terlebih dahulu resiko dan keuntungan investasi saham
Membuat Rekening Saham
Setelah anda memilih pialang, langkah selanjutnya dalam membeli saham adalah dengan membuat rekening saham. Misalkan anda telah memilih pialang A, maka nantinya anda akan dimintai data diri anda untuk dibukakan rekening saham. Prosesnya sangat mudah, anda hanya perlu menyerahkan data diri anda yang sebenar-benarnya dan juga menyetor sejumlah uang untuk digunakan sebagai saldo awal, besaran saldo awal berbeda-beda tergantung dengan pialang yang dipakai, beberapa pialang saham hanya sebesar lima juta saja. Sampai proses selesai, anda hanya tinggal menunggu.
Namun selain itu, anda juga akan dimintai menandatangani sebuah new account agreement. Dokumen ini berisi hak dan kewajiban anda selaku pemilik rekening saham. Sebelum menandatangani dokumen ini, anda harus membacanya dengan teliti, agar di kemudian hari tidak menyebabkan masalah, karena dokumen ini berisi hak dan kewajiban anda.
Memilih Saham dan Membelinya
Setelah anda memiliki sebuah rekening saham, maka sekarang ada telah dapat memilih dan membeli saham. Jika anda tidak mahir atau takut salah dalam memilih saham, anda dapat meminta pialang untuk memilihkan saham yang terbaik buat anda.
Memilih saham memerlukan suatu analisis, analisis laporan keuangan perusahaan, kesehatan dan perkembangan perusahaan, butuh suatu keterampilan dan pengalaman untuk menganalisisnya. Dan jika anda adalah pemula, mungkin lebih baik anda memakai jasa pialang untuk menentukan saham yang akan anda beli. Walaupun tidak ada jaminan bahwa saham yang dipilih oleh pialang akan menguntungkan, namun pialang tentu saja telah memiliki pengalaman dan pengetahuan yang lebih dari cukup, sehingga lebih dari cukup untuk dapat dipercaya.
Kemudian setelah anda memilih saham, baik berdasarkan pilihan anda sendiri atau berdasarkan nasihat pialang, kini anda tinggal mengeksekusinya saja.
Sebuah perusahaan sekuritas/efek (pialang/broker) juga dapat mengelola investasi saham anda, jadi jika anda tidak mau di repotkan oleh segala hal tentang investasi dengan membeli saham, maka anda dapat meminta kepada perusahaan efek untuk mengelolanya, anda hanya perlu santai dengan menunggu keuntungan yang akan didapat – atau kerugian.
Baca juga: Tips memilih saham
---
Panduan cara investasi dengan membeli saham di atas adalah cara yang umum digunakan di bursa efek Indonesia, dan jika anda akan membeli saham di perusahaan yang tidak terdaftar di bursa efek, mungkin cara yang digunakan akan sedikit berbeda.
Yuph, sekian panduan cara investasi dengan membeli saham pada artikel kali ini, semoga panduan cara membeli saham di atas dapat membantu anda dalam investasi saham yang akan dilakukan.
Untuk cara investasi dengan membeli saham sendiri sangat mudah, secara sederhana cara membeli saham hanya mencakup langkah-langkah berikut ini :
- Menentukan dan memilih perusahaan sekuritas (Pialang/broker)
- Membuat rekening saham
- Memilih saham yang akan dibeli
- Transaksi.
Perusahaan sekuritas atau sering disebut pialang dan broker saham adalah pihak yang akan membantu anda dalam membeli saham. Ketika anda akan berinvestasi dengan membeli saham, anda wajib untuk melibatkan suatu perusahaan sekuritas yang nantinya akan menghubungkan anda ke dalam pasar saham (bursa efek Indonesia).
Perusahaan sekuritas sendiri terdapat banyak sekali, mulai dari BUMN, swasta atau bahkan dari luar negeri. Contoh perusahaan sekuritas milik BUMN adalah BNI Sekuritas, Mandiri Sekuritas, Danareksa Sekuritas. Untuk swasta sendiri seperti Sinarmas Sekuritas, Panin Sekuritas, Trust Sekuritas. Sedangkan contoh perusahaan sekuritas asing seperti Phillips Securities, CLSA Securities, UBS Securities, dan lain-lain.
Karena saking banyaknya pialang saham yang ada, sebaiknya sebelum anda memutuskan ingin memakai jasa pialang, alangkah baiknya bandingkan terlebih dahulu mana pialang yang memberikan pelayanan dan biaya yang menurut anda adalah yang terbaik.
Pelajari terlebih dahulu resiko dan keuntungan investasi saham
Membuat Rekening Saham
Setelah anda memilih pialang, langkah selanjutnya dalam membeli saham adalah dengan membuat rekening saham. Misalkan anda telah memilih pialang A, maka nantinya anda akan dimintai data diri anda untuk dibukakan rekening saham. Prosesnya sangat mudah, anda hanya perlu menyerahkan data diri anda yang sebenar-benarnya dan juga menyetor sejumlah uang untuk digunakan sebagai saldo awal, besaran saldo awal berbeda-beda tergantung dengan pialang yang dipakai, beberapa pialang saham hanya sebesar lima juta saja. Sampai proses selesai, anda hanya tinggal menunggu.
Namun selain itu, anda juga akan dimintai menandatangani sebuah new account agreement. Dokumen ini berisi hak dan kewajiban anda selaku pemilik rekening saham. Sebelum menandatangani dokumen ini, anda harus membacanya dengan teliti, agar di kemudian hari tidak menyebabkan masalah, karena dokumen ini berisi hak dan kewajiban anda.
Memilih Saham dan Membelinya
Setelah anda memiliki sebuah rekening saham, maka sekarang ada telah dapat memilih dan membeli saham. Jika anda tidak mahir atau takut salah dalam memilih saham, anda dapat meminta pialang untuk memilihkan saham yang terbaik buat anda.
Memilih saham memerlukan suatu analisis, analisis laporan keuangan perusahaan, kesehatan dan perkembangan perusahaan, butuh suatu keterampilan dan pengalaman untuk menganalisisnya. Dan jika anda adalah pemula, mungkin lebih baik anda memakai jasa pialang untuk menentukan saham yang akan anda beli. Walaupun tidak ada jaminan bahwa saham yang dipilih oleh pialang akan menguntungkan, namun pialang tentu saja telah memiliki pengalaman dan pengetahuan yang lebih dari cukup, sehingga lebih dari cukup untuk dapat dipercaya.
Kemudian setelah anda memilih saham, baik berdasarkan pilihan anda sendiri atau berdasarkan nasihat pialang, kini anda tinggal mengeksekusinya saja.
Sebuah perusahaan sekuritas/efek (pialang/broker) juga dapat mengelola investasi saham anda, jadi jika anda tidak mau di repotkan oleh segala hal tentang investasi dengan membeli saham, maka anda dapat meminta kepada perusahaan efek untuk mengelolanya, anda hanya perlu santai dengan menunggu keuntungan yang akan didapat – atau kerugian.
Baca juga: Tips memilih saham
---
Panduan cara investasi dengan membeli saham di atas adalah cara yang umum digunakan di bursa efek Indonesia, dan jika anda akan membeli saham di perusahaan yang tidak terdaftar di bursa efek, mungkin cara yang digunakan akan sedikit berbeda.
Yuph, sekian panduan cara investasi dengan membeli saham pada artikel kali ini, semoga panduan cara membeli saham di atas dapat membantu anda dalam investasi saham yang akan dilakukan.
Related Posts:
Ketahui Resiko dan Keuntungan Investasi Emas
Resiko dan Keuntungan Investasi Emas – Investasi emas merupakan investasi yang hampir sempurna, investasi emas memiliki resiko yang sangat minim, sedangkan keuntungannya sangat besar. Hal ini menyebabkan banyaknya para pemodal yang berbondong-bondong menginvestasikan dananya dalam logam mulia emas. Walaupun secara fisik emas tidak sepraktis surat-surat berharga, namun emas tidak kalah mempesona dari surat-surat berharga, karena investasi dalam logam mulia ini memiliki keuntungan yang cukup menjanjikan.
Anda mungkin juga tertarik untuk investasi dalam emas, sebelum menginvestasikan dana kalian, untuk bahan pertimbangan ketahui dahulu resiko dan keuntungan investasi emas berikut ini.
Keuntungan Investasi Emas
1. Tahan Terhadap Inflasi
Hal yang sangat menggembirakan buat para pemodal untuk investasi emas adalah karena tahan terhadap terjadinya inflasi. Di setiap terjadinya inflasi, inflasi tersebut tidak bisa mengalahkan kenaikan nilai dari emas, sehingga bukannya menurun, malah akan tetap mengalami kenaikan. Tentu hal ini akan tetap melindungi kekayaan anda jika anda telah menginvestasikan dana ke dalam emas.
Semisal saat ini anda memiliki uang 20 juta, 10 tahun mendatang nilai uang tersebut hanya akan tergerus oleh kejamnya sang inflasi, mungkin uang 20 juta hanya akan senilai 15-17 juta untuk 10 tahun mendatang. Bandingkan dengan keuntungan investasi emas, emas senilai 20 juta saat ini untuk 10 mendatang mungkin akan senilai 25-27 juta atau lebih, karena kenaikan harga emas cenderung selalu diatas rata-rata inflasi yang terjadi.
2. Liquid
Salah satu hal yang membuat emas banyak lirik adalah karena emas cukup liquid, artinya emas cukup mudah untuk diubah menjadi kas/uang tunai ketika anda membutuhkan uang tunai untuk keperluan yang mendesak. Terkadang kita memang memiliki urusan dan masalah yang mendesak, semisal masalah kesehatan yang memerlukan biaya pengobatan yang tidak sedikit.
Jika kita bandingkan dengan investasi lainnya, semisal investasi saham atau tanah dan property. Emas lebih liquid, kita hanya tinggal menjualnya ke toko-toko emas, atau bisa juga menggadaikannya di perusahaan penggadaian. Berbeda dengan saham atau tanah dan property yang harus melalui serangkaian proses yang cukup memakan waktu anda.
3. Terhindar Dari Pajak
Berdasarkan peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor 15/Pj/2011 Tentang Perubahan Atas Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor Per-57/Pj/2010 Tentang Tata Cara Dan Prosedur Pemungutan Pajak Penghasilan Pasal 22 Sehubungan Dengan Pembayaran Atas Penyerahan Barang Dan Kegiatan Di Bidang Impor Atau Kegiatan Usaha Di Bidang Lain, jika kalian memiliki emas berapapun jumlah dan beratnya maka tidak akan dikenai pajak, sehingga anda dapat menghemat pengeluaran.
Terhindar dari pajak memang cukup menguntungkan, karena beban pajak yang cukup tinggi tentu akan berdampak pada keuangan kita. Tapi karena investasi emas dapat terhindar dari monster pajak, menyebabkan investasi ini sangat menguntungkan. Patut dicoba!
4. Dijadikan Sebagai Modal Usaha
Salah satu keuntungan investasi emas lainnya adalah emas dapat dijadikan modal dalam merintis usaha, seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa emas cukup liquid sehingga mudah untuk diubah menjadi uang. Bukan hanya itu, karena sejuta keuntungan dalam investasi emas, perusahaan penggadaian seringkali mudah memberikan kita dana, sehingga dana tersebut dapat kita jadikan modal usaha.
Baca juga: Cara mendapatkan modal usaha
5. Awet dan Tahan Lama
Emas merupakan logam mulia yang sangat awet dan tahan lama, karena emas tahan terhadap proses pengaratan, dan tidak mudah rusak. Jika kita bandingkan dengan uang atau investasi surat-surat berharga, tentu emas lebih unggul. Uang dan surat berharga sangat mudah rusak, bahkan hanya terkena air pun sudah rusak, apalagi termakan rayap dan mengalami keusangan.
Walaupun emas tetap memerlukan sedikit perawatan agar tetap kinclong, namun sejatinya emas tidak mudah termakan oleh rayap ataupun mengalami keusangan. Bahkan emas yang pecah karena terbantingpun masih memiliki harga jual yang cukup tinggi.
6. Memberikan Hasil Yang Memuaskan
Karena harga emas yang selalu saja mengalami kenaikan tiap tahun, membuat peluang untuk meraup keuntungan yang besar atas investasi emas semakin terbuka lebar, belum lagi emas awet dan tahan lama sehingga anda tidak perlu khawatir jika kekayaan anda akan mudah rusak.
Jika anda saat ini memiliki emas senilai 50 juta, 10 tahun kemudian mungkin nilainya menjadi 60 juta, 20 tahun kemudian akan menjadi 70 juta atau bahkan lebih, dengan catatan tidak ada krisis ekonomi yang luar biasa, maka keinginan anda untuk menyimpan kekayaan akan terwujud.
Jangan lupa baca juga: Tips membeli emas batangan dan perhiasan.
Resiko Investasi Emas
Investasi emas memang memiliki segudang keuntungan yang menggiurkan, namun demikian investasi emas bukanlah suatu investasi yang sempurna tanpa kelemahan dan resiko, ada hal-hal yang perlu kalian perhatikan. Mungkin resiko investasi emas berikut ini dapat anda jadikan sebuah pertimbangan.
1. Warna Emas Yang Memudar
Warna emas dapat memudar jika anda tidak merawat dengan sebaik-baiknya, pemudaran warna tentu akan berdampak pada harga jual yang menurun. Jika hal ini terjadi maka keuntungan yang didapat pun otomatis juga akan mengalami penurunan. Maka jika anda telah memiliki emas atau akan berinvestasi emas, alangkah baiknya jika emas dirawat dengan baik agar nilai jual tetap tinggi.
2. Bentuk Fisik Yang Kurang Praktis
Walau kilauan emas sangat indah nan menawan, untuk tujuan investasi emas dinilai kurang praktis karena fisiknya yang memerlukan tempat dan keamanan yang ekstra. Jika anda memiliki emas berkilo-kilo maka tidak cukup jika hanya disimpan di brankas yang kecil, sehingga memerlukan tempat yang lebih besar. Belum lagi soal keamanan, emas yang banyak tentu akan mencolok, hal ini diperlukan keamanan yang baik.
Mungkin cara yang cukup aman adalah menyewa safety box dibank, walau dikenakan biaya sewa, namun cara ini cukup efektif untuk mengatasi resiko investasi emas yang satu ini.
3. Masalah Teknis
Dalam praktik realnya, sering kali para penjual emas tidak atau kurang memahami tentang standar harga dan perhitungan emas yang berlaku, sehingga hasil yang didapatkan kurang maksimal. Belum lagi dari sisi si pembeli (toko emas), toko emas seringkali memanfaatkan para penjual yang tidak atau kurang memahami tentang perhitungan emas, sehingga terkesan tidak transparan, bahkan seringkali memberikan arahan atau penjelasan yang kurang memadai. Oleh sebab itu, untuk mengatasi masalah ini, anda lebih baik memahami standar harga dan perhitungan emas agar anda dapat yakin akan proses jual-beli emas yang anda lakukan, dan tentu saja agar tidak tertipu.
Selanjutnya, pelajari bagaimana cara investasi emas
---
Memang tidak terlalu banyak hal-hal yang menjadi resiko investasi emas, hanya masalah mendasar saja. Namun demikian, sekecil apapun resiko yang ada haruslah menjadi perhatian kita, seperti pepatah jepang yang mengatakan bahwa sebuah paku pun akan menyebabkan kekalahan dalam perang.
Mungkin hanya itu saja info seputar resiko dan keuntungan investasi emas yang dapat saya berikan, semoga anda sukses dengan investasi emasnya. Oh ya, jika ada tambahan tentang resiko dan keuntungan investasi emas lainnya, silahkan dishare lewat kotak komentar dibawah ya. Terimakasih.
Anda mungkin juga tertarik untuk investasi dalam emas, sebelum menginvestasikan dana kalian, untuk bahan pertimbangan ketahui dahulu resiko dan keuntungan investasi emas berikut ini.
Keuntungan Investasi Emas
1. Tahan Terhadap Inflasi
Hal yang sangat menggembirakan buat para pemodal untuk investasi emas adalah karena tahan terhadap terjadinya inflasi. Di setiap terjadinya inflasi, inflasi tersebut tidak bisa mengalahkan kenaikan nilai dari emas, sehingga bukannya menurun, malah akan tetap mengalami kenaikan. Tentu hal ini akan tetap melindungi kekayaan anda jika anda telah menginvestasikan dana ke dalam emas.
Semisal saat ini anda memiliki uang 20 juta, 10 tahun mendatang nilai uang tersebut hanya akan tergerus oleh kejamnya sang inflasi, mungkin uang 20 juta hanya akan senilai 15-17 juta untuk 10 tahun mendatang. Bandingkan dengan keuntungan investasi emas, emas senilai 20 juta saat ini untuk 10 mendatang mungkin akan senilai 25-27 juta atau lebih, karena kenaikan harga emas cenderung selalu diatas rata-rata inflasi yang terjadi.
2. Liquid
Salah satu hal yang membuat emas banyak lirik adalah karena emas cukup liquid, artinya emas cukup mudah untuk diubah menjadi kas/uang tunai ketika anda membutuhkan uang tunai untuk keperluan yang mendesak. Terkadang kita memang memiliki urusan dan masalah yang mendesak, semisal masalah kesehatan yang memerlukan biaya pengobatan yang tidak sedikit.
Jika kita bandingkan dengan investasi lainnya, semisal investasi saham atau tanah dan property. Emas lebih liquid, kita hanya tinggal menjualnya ke toko-toko emas, atau bisa juga menggadaikannya di perusahaan penggadaian. Berbeda dengan saham atau tanah dan property yang harus melalui serangkaian proses yang cukup memakan waktu anda.
3. Terhindar Dari Pajak
Berdasarkan peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor 15/Pj/2011 Tentang Perubahan Atas Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor Per-57/Pj/2010 Tentang Tata Cara Dan Prosedur Pemungutan Pajak Penghasilan Pasal 22 Sehubungan Dengan Pembayaran Atas Penyerahan Barang Dan Kegiatan Di Bidang Impor Atau Kegiatan Usaha Di Bidang Lain, jika kalian memiliki emas berapapun jumlah dan beratnya maka tidak akan dikenai pajak, sehingga anda dapat menghemat pengeluaran.
Terhindar dari pajak memang cukup menguntungkan, karena beban pajak yang cukup tinggi tentu akan berdampak pada keuangan kita. Tapi karena investasi emas dapat terhindar dari monster pajak, menyebabkan investasi ini sangat menguntungkan. Patut dicoba!
4. Dijadikan Sebagai Modal Usaha
Salah satu keuntungan investasi emas lainnya adalah emas dapat dijadikan modal dalam merintis usaha, seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa emas cukup liquid sehingga mudah untuk diubah menjadi uang. Bukan hanya itu, karena sejuta keuntungan dalam investasi emas, perusahaan penggadaian seringkali mudah memberikan kita dana, sehingga dana tersebut dapat kita jadikan modal usaha.
Baca juga: Cara mendapatkan modal usaha
5. Awet dan Tahan Lama
Emas merupakan logam mulia yang sangat awet dan tahan lama, karena emas tahan terhadap proses pengaratan, dan tidak mudah rusak. Jika kita bandingkan dengan uang atau investasi surat-surat berharga, tentu emas lebih unggul. Uang dan surat berharga sangat mudah rusak, bahkan hanya terkena air pun sudah rusak, apalagi termakan rayap dan mengalami keusangan.
Walaupun emas tetap memerlukan sedikit perawatan agar tetap kinclong, namun sejatinya emas tidak mudah termakan oleh rayap ataupun mengalami keusangan. Bahkan emas yang pecah karena terbantingpun masih memiliki harga jual yang cukup tinggi.
6. Memberikan Hasil Yang Memuaskan
Karena harga emas yang selalu saja mengalami kenaikan tiap tahun, membuat peluang untuk meraup keuntungan yang besar atas investasi emas semakin terbuka lebar, belum lagi emas awet dan tahan lama sehingga anda tidak perlu khawatir jika kekayaan anda akan mudah rusak.
Jika anda saat ini memiliki emas senilai 50 juta, 10 tahun kemudian mungkin nilainya menjadi 60 juta, 20 tahun kemudian akan menjadi 70 juta atau bahkan lebih, dengan catatan tidak ada krisis ekonomi yang luar biasa, maka keinginan anda untuk menyimpan kekayaan akan terwujud.
Jangan lupa baca juga: Tips membeli emas batangan dan perhiasan.
Resiko Investasi Emas
Investasi emas memang memiliki segudang keuntungan yang menggiurkan, namun demikian investasi emas bukanlah suatu investasi yang sempurna tanpa kelemahan dan resiko, ada hal-hal yang perlu kalian perhatikan. Mungkin resiko investasi emas berikut ini dapat anda jadikan sebuah pertimbangan.
1. Warna Emas Yang Memudar
Warna emas dapat memudar jika anda tidak merawat dengan sebaik-baiknya, pemudaran warna tentu akan berdampak pada harga jual yang menurun. Jika hal ini terjadi maka keuntungan yang didapat pun otomatis juga akan mengalami penurunan. Maka jika anda telah memiliki emas atau akan berinvestasi emas, alangkah baiknya jika emas dirawat dengan baik agar nilai jual tetap tinggi.
2. Bentuk Fisik Yang Kurang Praktis
Walau kilauan emas sangat indah nan menawan, untuk tujuan investasi emas dinilai kurang praktis karena fisiknya yang memerlukan tempat dan keamanan yang ekstra. Jika anda memiliki emas berkilo-kilo maka tidak cukup jika hanya disimpan di brankas yang kecil, sehingga memerlukan tempat yang lebih besar. Belum lagi soal keamanan, emas yang banyak tentu akan mencolok, hal ini diperlukan keamanan yang baik.
Mungkin cara yang cukup aman adalah menyewa safety box dibank, walau dikenakan biaya sewa, namun cara ini cukup efektif untuk mengatasi resiko investasi emas yang satu ini.
3. Masalah Teknis
Dalam praktik realnya, sering kali para penjual emas tidak atau kurang memahami tentang standar harga dan perhitungan emas yang berlaku, sehingga hasil yang didapatkan kurang maksimal. Belum lagi dari sisi si pembeli (toko emas), toko emas seringkali memanfaatkan para penjual yang tidak atau kurang memahami tentang perhitungan emas, sehingga terkesan tidak transparan, bahkan seringkali memberikan arahan atau penjelasan yang kurang memadai. Oleh sebab itu, untuk mengatasi masalah ini, anda lebih baik memahami standar harga dan perhitungan emas agar anda dapat yakin akan proses jual-beli emas yang anda lakukan, dan tentu saja agar tidak tertipu.
Selanjutnya, pelajari bagaimana cara investasi emas
---
Memang tidak terlalu banyak hal-hal yang menjadi resiko investasi emas, hanya masalah mendasar saja. Namun demikian, sekecil apapun resiko yang ada haruslah menjadi perhatian kita, seperti pepatah jepang yang mengatakan bahwa sebuah paku pun akan menyebabkan kekalahan dalam perang.
Mungkin hanya itu saja info seputar resiko dan keuntungan investasi emas yang dapat saya berikan, semoga anda sukses dengan investasi emasnya. Oh ya, jika ada tambahan tentang resiko dan keuntungan investasi emas lainnya, silahkan dishare lewat kotak komentar dibawah ya. Terimakasih.
Related Posts:
7 Bisnis Yang Cocok Untuk Mahasiswa dan Pelajar
7 Bisnis Yang Cocok Untuk Mahasiswa dan Pelajar – Memiliki usaha atau bisnis sendiri memang cukup membanggakan, begitu juga dengan para mahasiswa dan pelajar yang cenderung lebih suka untuk mandiri dengan mencoba mencari uang dengan melakukan usaha dan bisnis kecil-kecilan. Tapi memang tidak semudah yang dibayangkan, yang menjadi kendala utama adalah apa yang akan dikomersilkan? Bagaimana mengkomersilkannya? – Suatu pertanyaan yang klasik – Jika kalian belum tahu bisnis apa yang memungkinkan bagi anda untuk dijalankan, tiru saja apa yang orang lain komersilkan, mungkin bisnis tersebut cocok buat anda, sebenarnya untuk berbisnis dengan meniru apa yang telah dilakukan orang lain bukanlah suatu dosa, asal anda memiliki kreatifitas dengan melakukan pembeda pada produk atau jasa yang ditawarkan, agar tampil beda.
Atau kalau kalian tidak mau meniru bisnis orang lain, dan pengen merintis bisnis yang berbeda, mungkin ide bisnis berikut ini cocok untuk kalian para mahasiswa dan pelajar.
Baca juga: Cara membangun mental bisnis yang kuat.
Bisnis Online – Blogging
Bisnis online dengan blogging sampai artikel ini dibuat saya pribadi masih menjalankannya, dan hasilnya cukup lumayan. Dari pengalaman saya didunia blogging, bisnis ini sangat mudah untuk dilakukan, bukan hanya mudah namun modal juga sangat minim sekali, modal yang diperlukan hanya computer/laptop dan koneksi internet (kalau tidak ada, bisa diwarnet).
Dalam blogging, kalian bisa menghasilkan uang melalui iklan, afiliasi, dan yang lainnya. Jika ingin menghasilkan uang dengan iklan, kalian dapat bergabung dengan google adsense, innity, adstars, adplus, atau perusahaan lain yang kalian anggap menjanjikan. Sedangkan jika ingin berafiliasi, konsepnya sama dengan beriklan, yaitu kalian harus menentukan perusahaan mana yang akan dijadikan partner afiliasi anda.
Untuk memulai bisnis ini, kalian perlu menyiapkan sebuah blog atau website, membuat blog sangatlah mudah dan cepat, bisa gratis atau berbayar, untuk pemula mungkin gratisan dulu. (searching di google : bagaimana caranya membuat blog), setelah blog telah dibuat dan diisi dengan apa yang kalian inginkan serta traffic cukup banyak, kalian bisa pasang iklan dan afiliasi di blog kalian, dan tunggu uang mengalir ke kantong kalian para mahasiswa dan pelajar.
Update: Gurihnya mencari uang di Youtube.
Bisnis Jasa Bimbingan Belajar
Saya rasa bisnis ini sangat cocok untuk mahasiswa dan pelajar karena saat ini banyak sekali orangtua yang mencari guru privat buat putra putri mereka,sedangkan kalian tentu sudah sangat menguasai ilmu sesuai dengan bidang yang kalian pelajari. Dalam bisnis bimbingan belajar, kalian dapat menargetkan siswa/siswi SD, SMP, atau SMA.
Bisnis ini memiliki resiko yang sangat-sangat kecil, tantangan paling besar anda hanyalah masalah kepuasan pelanggan, jadi pastikan bahwa pelanggan puas dengan bimbingan yang kalian berikan, untuk itu kalian harus benar-benar menguasai materi yang diajarkan, sabar, lemah lembut, dan murah senyum.
Bisnis Jasa Penulisan
Anda tentu sebagai mahasiswa dan pelajar sudah sering menulis suatu naskah, makalah, tugas dan sebagainya. Tentu anda sendiri pasti terkadang merasa lelah ketika menulis, dan mencoba untuk mencari bantuan, tapi sayangnya orang yang dimintai bantu sering enggan membantu, itu karena tidak menerima imbalan. Hal tersebut sebenarnya dapat dimanfaatkan menjadi sebuah bisnis yang cukup menjanjikan untuk mahasiswa dan pelajar, ketika teman kalian merasa malas atau lelah dalam menulis artikel, meresume, dan sebagainya, disitu kalian dapat menawarkan sebuah jasa, tentu dengan imbalan yang sewajarnya sesuai dengan tingkat kesulitan.
Bisnis Pulsa
Bisnis lain yang sederhana dan mudah yang dapat dijalankan adalah bisnis pulsa, dijaman sekarang ini siapa sih yang tidak membutuhkan pulsa, bahkan anak SD pun tidak jarang yang membutuhkannya, apalagi pelajar setingkat mahasiswa. Karena saking banyaknya yang membutuhkan, hal ini menyebabkan terbukanya pasar yang luas bagi semua pihak, termasuk anda. Anda tentu memiliki banyak teman dalam perkuliahan, atau teman main, nah teman-teman kalian itu bisa ditawari dengan jasa pulsa anda. “kalo butuh pulsa, SMS aja” sangat praktis, simple, dan cepat, hal ini cenderung membuat orang yang mengenal anda memakai jasa yang anda tawarkan.
Bisnis Jasa Pemandu Tour
Nah keuntungan kalian menjadi pelajar mahasiswa adalah memiliki waktu luang yang banyak, mungkin kalian seperti saya yang menghabiskan waktu luang dengan mengunjungi tempat-tempat terkenal dikota anda. Pengalaman akan tempat-tempat terkenal (termasuk penginapan, makanan) bisa dijadikan sebuah bisnis, carilah wisatawan yang membutuhkan pemandu wisata kemudian tawarkan jasa anda, kalau anda pintar bahasa inggris maka wisatawan luar negeri sangatlah menjanjikan.
Untuk memulai bisnis jasa pemandu tour ini, kalian dapat memulainya dengan membuat brosur yang menerangkan tentang jasa yang kalian tawarkan, kemudian kalian sebar di tempat-tempat yang strategis. Atau kalian bisa juga memasarkannya dengan cara mulut ke mulut.
Bisnis Penjualan Online : Dropshipping
Dropshipping merupakan penjualan online yang sangat mudah sekali, dimana si penjual tidak harus menyiapkan produk, hanya tinggal mencari calon pembeli dan menjualnya. Dalam melakukan bisnis ini, kalian harus memiliki partner, semisal sebuah perusahaan toko online, ketika perusahaan tersebut menawarkan dropshipping, anda pun mendaftar, kemudian kalian memilih produk dari perusahaan tersebut untuk kalian jual, setelah memilih produk kemudian kalian menjualnya, setelah itu anda hanya perlu melapor ke perusahaan partner anda data dari pembeli anda tersebut, perusahaan partner pun akan segera mengirim barang yang telah dipesan oleh pembeli anda.
Bisnis Angkringan – Tempat Nongkrong Lesehan
Saya hidup di kota gudeg, Yogyakarta, disini angkringan adalah tempat asyik untuk ngobrol sambil menikmati jajanan. Saking enaknya jajanan model angkringan, pelanggan pun membludak sehingga orang yang terjun ke bisnis angkringan semakin banyak tiap harinya. Bisnis ini sangat mudah untuk dijalankan, modal yang dibutuhkan sekitar 3 jutaan, sedangkan untuk makanan yang akan dijual bisa bikin sendiri atau mencari orang yang ingin menjual makanannya di angkringan kita. Selama saya hidup hingga sekarang, saya tidak pernah melihat sebuah angkringan itu sepi, hal ini menandakan bahwa bisnis ini cukup menjanjikan. Angkringan bener-bener bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar karena bukan hanya mudah, namun modal yang diperlukan relative kecil, serta pelanggan juga cukup banyak. Patut untuk dicoba!
Baca juga: Cara memulai usaha
---
Jangan khawatir untuk gagal ketika akan memulai sebuah bisnis dan usaha, pepatah kuno mengatakan bahwa kegagalan adalah awal dari keberhasilan, karena dalam proses kegagalan tersebut terdapat sebuah ilmu yang sangat berharga, yaitu pengalaman.
Oke, mungkin hanya itu saja yang dapat saya share tentang ide bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar, semoga ide-ide bisnis diatas salah satunya dapat cocok buat anda.
Atau kalau kalian tidak mau meniru bisnis orang lain, dan pengen merintis bisnis yang berbeda, mungkin ide bisnis berikut ini cocok untuk kalian para mahasiswa dan pelajar.
Baca juga: Cara membangun mental bisnis yang kuat.
Bisnis Online – Blogging
Bisnis online dengan blogging sampai artikel ini dibuat saya pribadi masih menjalankannya, dan hasilnya cukup lumayan. Dari pengalaman saya didunia blogging, bisnis ini sangat mudah untuk dilakukan, bukan hanya mudah namun modal juga sangat minim sekali, modal yang diperlukan hanya computer/laptop dan koneksi internet (kalau tidak ada, bisa diwarnet).
Dalam blogging, kalian bisa menghasilkan uang melalui iklan, afiliasi, dan yang lainnya. Jika ingin menghasilkan uang dengan iklan, kalian dapat bergabung dengan google adsense, innity, adstars, adplus, atau perusahaan lain yang kalian anggap menjanjikan. Sedangkan jika ingin berafiliasi, konsepnya sama dengan beriklan, yaitu kalian harus menentukan perusahaan mana yang akan dijadikan partner afiliasi anda.
Untuk memulai bisnis ini, kalian perlu menyiapkan sebuah blog atau website, membuat blog sangatlah mudah dan cepat, bisa gratis atau berbayar, untuk pemula mungkin gratisan dulu. (searching di google : bagaimana caranya membuat blog), setelah blog telah dibuat dan diisi dengan apa yang kalian inginkan serta traffic cukup banyak, kalian bisa pasang iklan dan afiliasi di blog kalian, dan tunggu uang mengalir ke kantong kalian para mahasiswa dan pelajar.
Update: Gurihnya mencari uang di Youtube.
Bisnis Jasa Bimbingan Belajar
Saya rasa bisnis ini sangat cocok untuk mahasiswa dan pelajar karena saat ini banyak sekali orangtua yang mencari guru privat buat putra putri mereka,sedangkan kalian tentu sudah sangat menguasai ilmu sesuai dengan bidang yang kalian pelajari. Dalam bisnis bimbingan belajar, kalian dapat menargetkan siswa/siswi SD, SMP, atau SMA.
Bisnis ini memiliki resiko yang sangat-sangat kecil, tantangan paling besar anda hanyalah masalah kepuasan pelanggan, jadi pastikan bahwa pelanggan puas dengan bimbingan yang kalian berikan, untuk itu kalian harus benar-benar menguasai materi yang diajarkan, sabar, lemah lembut, dan murah senyum.
Bisnis Jasa Penulisan
Anda tentu sebagai mahasiswa dan pelajar sudah sering menulis suatu naskah, makalah, tugas dan sebagainya. Tentu anda sendiri pasti terkadang merasa lelah ketika menulis, dan mencoba untuk mencari bantuan, tapi sayangnya orang yang dimintai bantu sering enggan membantu, itu karena tidak menerima imbalan. Hal tersebut sebenarnya dapat dimanfaatkan menjadi sebuah bisnis yang cukup menjanjikan untuk mahasiswa dan pelajar, ketika teman kalian merasa malas atau lelah dalam menulis artikel, meresume, dan sebagainya, disitu kalian dapat menawarkan sebuah jasa, tentu dengan imbalan yang sewajarnya sesuai dengan tingkat kesulitan.
Bisnis Pulsa
Bisnis lain yang sederhana dan mudah yang dapat dijalankan adalah bisnis pulsa, dijaman sekarang ini siapa sih yang tidak membutuhkan pulsa, bahkan anak SD pun tidak jarang yang membutuhkannya, apalagi pelajar setingkat mahasiswa. Karena saking banyaknya yang membutuhkan, hal ini menyebabkan terbukanya pasar yang luas bagi semua pihak, termasuk anda. Anda tentu memiliki banyak teman dalam perkuliahan, atau teman main, nah teman-teman kalian itu bisa ditawari dengan jasa pulsa anda. “kalo butuh pulsa, SMS aja” sangat praktis, simple, dan cepat, hal ini cenderung membuat orang yang mengenal anda memakai jasa yang anda tawarkan.
Bisnis Jasa Pemandu Tour
Nah keuntungan kalian menjadi pelajar mahasiswa adalah memiliki waktu luang yang banyak, mungkin kalian seperti saya yang menghabiskan waktu luang dengan mengunjungi tempat-tempat terkenal dikota anda. Pengalaman akan tempat-tempat terkenal (termasuk penginapan, makanan) bisa dijadikan sebuah bisnis, carilah wisatawan yang membutuhkan pemandu wisata kemudian tawarkan jasa anda, kalau anda pintar bahasa inggris maka wisatawan luar negeri sangatlah menjanjikan.
Untuk memulai bisnis jasa pemandu tour ini, kalian dapat memulainya dengan membuat brosur yang menerangkan tentang jasa yang kalian tawarkan, kemudian kalian sebar di tempat-tempat yang strategis. Atau kalian bisa juga memasarkannya dengan cara mulut ke mulut.
Bisnis Penjualan Online : Dropshipping
Dropshipping merupakan penjualan online yang sangat mudah sekali, dimana si penjual tidak harus menyiapkan produk, hanya tinggal mencari calon pembeli dan menjualnya. Dalam melakukan bisnis ini, kalian harus memiliki partner, semisal sebuah perusahaan toko online, ketika perusahaan tersebut menawarkan dropshipping, anda pun mendaftar, kemudian kalian memilih produk dari perusahaan tersebut untuk kalian jual, setelah memilih produk kemudian kalian menjualnya, setelah itu anda hanya perlu melapor ke perusahaan partner anda data dari pembeli anda tersebut, perusahaan partner pun akan segera mengirim barang yang telah dipesan oleh pembeli anda.
Bisnis Angkringan – Tempat Nongkrong Lesehan
Saya hidup di kota gudeg, Yogyakarta, disini angkringan adalah tempat asyik untuk ngobrol sambil menikmati jajanan. Saking enaknya jajanan model angkringan, pelanggan pun membludak sehingga orang yang terjun ke bisnis angkringan semakin banyak tiap harinya. Bisnis ini sangat mudah untuk dijalankan, modal yang dibutuhkan sekitar 3 jutaan, sedangkan untuk makanan yang akan dijual bisa bikin sendiri atau mencari orang yang ingin menjual makanannya di angkringan kita. Selama saya hidup hingga sekarang, saya tidak pernah melihat sebuah angkringan itu sepi, hal ini menandakan bahwa bisnis ini cukup menjanjikan. Angkringan bener-bener bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar karena bukan hanya mudah, namun modal yang diperlukan relative kecil, serta pelanggan juga cukup banyak. Patut untuk dicoba!
Baca juga: Cara memulai usaha
---
Jangan khawatir untuk gagal ketika akan memulai sebuah bisnis dan usaha, pepatah kuno mengatakan bahwa kegagalan adalah awal dari keberhasilan, karena dalam proses kegagalan tersebut terdapat sebuah ilmu yang sangat berharga, yaitu pengalaman.
Oke, mungkin hanya itu saja yang dapat saya share tentang ide bisnis yang cocok untuk mahasiswa dan pelajar, semoga ide-ide bisnis diatas salah satunya dapat cocok buat anda.
Related Posts:
Inilah Cara Mudah Mendapatkan Modal Usaha
Cara Mendapatkan Modal Usaha – Salam sejahtera para pengusaha! Pembahasan kita kali ini mungkin adalah suatu isu yang sangat sensitive untuk para kalangan pengusaha dan calon pengusaha. Dalam mendirikan suatu usaha atau mengembangkan usaha, hal yang sangat penting adalah modal. Terlepas dari modal waktu dan tenaga, modal yang begitu penting adalah modal uang. Tidak sedikit kalangan yang dipusingkan dengan modal, mendapatkan modal tentu butuh suatu pengorbanan dan analisis apakah modal yang didapat dengan segenap pengorbanan tersebut akan membuahkan hasil terhadap usaha kita secara maksimal. Memang harus hati-hati dalam mencari modal, pastikan bahwa modal yang diperoleh dapat kita gunakan secara maksimal, dan pastikan bahwa usaha yang kita jalankan dapat mengembalikan modal yang telah digunakan.
Intinya adalah analisislah bagaimana kalian mendapatkan modal usaha, bagaimana kalian memanfaatkan modal yang telah diperoleh sehingga apa yang telah dikorbankan akan kembali. Mungkin beberapa tips cara mendapatkan modal usaha dibawah ini dapat dijadikan pertimbangan dalam mencari modal.
Sebelumnya, baca juga: Cara membangun mental bisnis yang kuat.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Mengeluarkan Saham
Eittts, jangan mlinder dulu mendengar kata saham, yang saya maksud dengan mengeluarkan saham bukan berarti mengeluarkan saham melalui bursa efek. Kita posisikan diri kita sebagai calon pengusaha atau pengusaha yang masih baru, kita mengeluarkan saham dengan memanfaatkan orang-orang yang ada disekitar kita, bisa teman, tetangga, atau bahkan keluarga. Tekniknya, kita tawari mereka untuk berinvestasi di usaha yang akan kita rintis, kita tarik sejumlah uang dari mereka yang kemudian kita kumpulkan menjadi satu.
Sebagai contoh :
Asumsi bahwa kalian akan mendirikan usaha dengan membutuhkan modal 10 juta. Saat ini Anda hanya memiliki uang (modal) sebesar 6 juta, berarti kurang 4 juta. Karena modal yang diperlukan masih belum cukup, kalian memutuskan untuk mengajak beberapa teman untuk berinvestasi di usaha yang akan dirintih. 4 teman tertarik untuk berinvestasi, kemudian teman-teman Anda sepakat untuk menyetor modal masing-masing sebesar 1 juta, dengan begitu modal yang diperlukan sudah tercukupi.
Kemudian langkah selanjutnya adalah menentukan presentase kepemilikan dan keuntungan/kerugian, cara menentukannya sebagai berikut :
Kegunaan presentase sendiri adalah untuk menentukan seberapa besar kalian dan teman kalian memiliki usaha (kepemilikan atas usaha) yang akan dirintis, dan seberapa besar pembagian laba atau rugi dari usaha yang dirintis.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Mengeluarkan Obligasi
Seperti halnya memperoleh modal usaha dengan mengeluarkan saham, cara ini juga bukan berarti harus melalui pasar modal, cukup kepada orang-orang terdekat kita saja. Obligasi sendiri hanyalah bahasa kerennya dari hutang, jadi inti dari cara ini adalah kita harus hutang sejumlah uang kepada teman, saudara, atau kepada tetangga dan orang lain. Tapi pastikan bahwa hutang tersebut kita catat dan juga kita kembalikan.
Dalam hal hutang, saya sarankan menggunakan metode syariah, karena metode syariah lebih realistis dan adil ketimbang metode konvensional. Metode syariah menggunakan sistem bagi hasil, sedangkan konvensional menggunakan sistem bunga. Kalau menggunakan system bunga, walaupun dalam suatu bulan kalian mengalami rugi, kalian tetap diharuskan membayar bunga+pinjaman pokok, berbeda dengan system bagi hasil, jika kalian rugi maka tidak perlu membayar fee bagi hasil, jadi hanya membayar pinjaman pokok saja. Karena itulah saya sarankan kepada kalian untuk menggunakan metode syariah (system bagi hasil) ketika kalian akan melakukan perjanjian hutang-piutang dengan teman atau orang lain.
Mendapatkan Modal Usaha Dari Kegiatan Akademis
Saat ini pemerintah sangat mendorong masyarakat untuk berwirausaha, hal ini terbukti dari peluang-peluang yang diberikan oleh Dikti yang selalu memberikan kesempatan kepada para mahasiswa untuk mengajukan proposal usaha yang akan dirintisnya. Jika memang usaha kalian layak untuk dijalankan, pemerintah melalui Dikti akan memberikan sejumlah modal. Tidak hanya Dikti saja, saat ini pemerintah tingkat provinsi pun sudah mulai gemar untuk mendorong masyarakat berwirausaha, hal ini tentu saja menjadi sebuah kesempatan buat para mahasiswa yang ingin memperoleh modal usaha.
Tidak hanya pemerintah pusat dan daerah, sebuah universitas pun juga sangat gemar mendorong mahasiswanya berwirausaha, kebanyakan universitas tiap tahun mengadakan sebuah lomba kewirausahaan. Yang perlu dilakukan oleh mahasiswa adalah membuat proposal usahanya, kemudian diajukan ke universitas, jika nantinya menang pastilah mendapatkan sejumlah modal, dan tidak jarang mendapatkan bimbingan dalam menjalankan usaha yang telah diajukan tersebut. Tentu ini menjadi kesempatan yang sangat besar buat kalian para mahasiswa, alangkah baiknya jika dicoba.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Melakukan Pinjaman di Bank
Tentu cara ini merupakan cara yang sangat umum untuk memperoleh modal, cara ini sedikit sulit dilakukan jika kalian belum memiliki sebuah usaha, biasanya bank mensyaratkan bahwa sebuah usaha harus sudah jalan setidaknya tiga bulan. Tapi seandainya kalian telah memiliki usaha dan akan melakukan pinjaman di bank, saya sarankan melakukan pinjaman di bank syariah, seperti yang saya sarankan diatas, bukan apa-apa hanya saja system syariah yang menggunakan system bagi hasil sangat realistis dan adil, tidak memberatkan si peminjam. Jadi pikirkanlah matang-matang sebelum melakukan pinjaman modal di bank, apakah di bank konvensional atau syariah.
Baca selengkapnya: Syarat dan cara meminjam uang di Bank.
Mendapatkan Modal Usaha Dari Tabungan dan Hasil Penjualan Barang
Jika memang kalian memiliki tabungan, kenapa tidak dijadikan modal usaha? Investasikanlah tabungan yang kalian miliki untuk usaha Anda, jangan takut untuk menggunakan tabungan. Tapi perlu untuk diingat, sisakanlah tabungan untuk hidup kalian selama masa perkiraan usaha Anda bisa konsisten menghasilkan laba yang cukup, jangan sampai tabungan anda habis sedangkan usaha yang dirintis belum bisa menghasilkan laba, kalau hal itu terjadi, terus mau makan apa?
Memang tidak semua orang memiliki tabungan, tapi kan setidaknya pasti memiliki barang-barang yang cukup berharga, barang apa saja, bisa motor, laptop, smartphone, atau barang lainnya. Mencari modal itu susah-susah gampang, namun jika kalian mau berkorban seperti merelakan untuk menjual barang kesayangan, modal akan mudah didapat.
Modal Yang Tak Kalah Penting, Siapkah Anda Menjadi Pengusaha?
Modal itu bukan hanya modal berupa uang saja, tapi juga modal berupa tenaga, pikiran, dan waktu. Percuma saja jika kalian berhasil memperoleh modal namun usaha tidak dijalankan dengan serius, artinya kalian masih minim dalam memberikan modal tenaga, pikiran, dan waktu. Keberhasilan itu terletak pada keseriusan kalian, tunjukkan keseriusan kalian, berikan tenaga, pikiran, dan waktu semaksimal mungkin. Saya yakin, jika kalian memberikan yang terbaik yang kalian bisa, usaha yang akan dirintis dapat berjalan dengan baik, karena pada dasarnya pengorbanan tidak akan pernah memberikan hasil yang sia-sia!
Oke, sekian cara-cara dalam mendapatkan modal usaha yang patut kalian coba, semoga upaya kalian dalam mencari modal usaha dapat berjalan lancar, serta usaha yang dirintis mampu berjalan lancar pula. Semangat!
Intinya adalah analisislah bagaimana kalian mendapatkan modal usaha, bagaimana kalian memanfaatkan modal yang telah diperoleh sehingga apa yang telah dikorbankan akan kembali. Mungkin beberapa tips cara mendapatkan modal usaha dibawah ini dapat dijadikan pertimbangan dalam mencari modal.
Sebelumnya, baca juga: Cara membangun mental bisnis yang kuat.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Mengeluarkan Saham
Eittts, jangan mlinder dulu mendengar kata saham, yang saya maksud dengan mengeluarkan saham bukan berarti mengeluarkan saham melalui bursa efek. Kita posisikan diri kita sebagai calon pengusaha atau pengusaha yang masih baru, kita mengeluarkan saham dengan memanfaatkan orang-orang yang ada disekitar kita, bisa teman, tetangga, atau bahkan keluarga. Tekniknya, kita tawari mereka untuk berinvestasi di usaha yang akan kita rintis, kita tarik sejumlah uang dari mereka yang kemudian kita kumpulkan menjadi satu.
Sebagai contoh :
Asumsi bahwa kalian akan mendirikan usaha dengan membutuhkan modal 10 juta. Saat ini Anda hanya memiliki uang (modal) sebesar 6 juta, berarti kurang 4 juta. Karena modal yang diperlukan masih belum cukup, kalian memutuskan untuk mengajak beberapa teman untuk berinvestasi di usaha yang akan dirintih. 4 teman tertarik untuk berinvestasi, kemudian teman-teman Anda sepakat untuk menyetor modal masing-masing sebesar 1 juta, dengan begitu modal yang diperlukan sudah tercukupi.
Kemudian langkah selanjutnya adalah menentukan presentase kepemilikan dan keuntungan/kerugian, cara menentukannya sebagai berikut :
6.000.000/10.000.000 x 100% = 60% | Artinya anda memiliki presentase kepemilikan dan keuntungan/kerugian sebesar 60% |
1.000.000/10.000.000 x 100% = 10% | Artinya masing-masing teman Anda memiliki presentase kepemilikan dan keuntungan/kerugian sebesar 10% |
Kegunaan presentase sendiri adalah untuk menentukan seberapa besar kalian dan teman kalian memiliki usaha (kepemilikan atas usaha) yang akan dirintis, dan seberapa besar pembagian laba atau rugi dari usaha yang dirintis.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Mengeluarkan Obligasi
Seperti halnya memperoleh modal usaha dengan mengeluarkan saham, cara ini juga bukan berarti harus melalui pasar modal, cukup kepada orang-orang terdekat kita saja. Obligasi sendiri hanyalah bahasa kerennya dari hutang, jadi inti dari cara ini adalah kita harus hutang sejumlah uang kepada teman, saudara, atau kepada tetangga dan orang lain. Tapi pastikan bahwa hutang tersebut kita catat dan juga kita kembalikan.
Dalam hal hutang, saya sarankan menggunakan metode syariah, karena metode syariah lebih realistis dan adil ketimbang metode konvensional. Metode syariah menggunakan sistem bagi hasil, sedangkan konvensional menggunakan sistem bunga. Kalau menggunakan system bunga, walaupun dalam suatu bulan kalian mengalami rugi, kalian tetap diharuskan membayar bunga+pinjaman pokok, berbeda dengan system bagi hasil, jika kalian rugi maka tidak perlu membayar fee bagi hasil, jadi hanya membayar pinjaman pokok saja. Karena itulah saya sarankan kepada kalian untuk menggunakan metode syariah (system bagi hasil) ketika kalian akan melakukan perjanjian hutang-piutang dengan teman atau orang lain.
Mendapatkan Modal Usaha Dari Kegiatan Akademis
Saat ini pemerintah sangat mendorong masyarakat untuk berwirausaha, hal ini terbukti dari peluang-peluang yang diberikan oleh Dikti yang selalu memberikan kesempatan kepada para mahasiswa untuk mengajukan proposal usaha yang akan dirintisnya. Jika memang usaha kalian layak untuk dijalankan, pemerintah melalui Dikti akan memberikan sejumlah modal. Tidak hanya Dikti saja, saat ini pemerintah tingkat provinsi pun sudah mulai gemar untuk mendorong masyarakat berwirausaha, hal ini tentu saja menjadi sebuah kesempatan buat para mahasiswa yang ingin memperoleh modal usaha.
Tidak hanya pemerintah pusat dan daerah, sebuah universitas pun juga sangat gemar mendorong mahasiswanya berwirausaha, kebanyakan universitas tiap tahun mengadakan sebuah lomba kewirausahaan. Yang perlu dilakukan oleh mahasiswa adalah membuat proposal usahanya, kemudian diajukan ke universitas, jika nantinya menang pastilah mendapatkan sejumlah modal, dan tidak jarang mendapatkan bimbingan dalam menjalankan usaha yang telah diajukan tersebut. Tentu ini menjadi kesempatan yang sangat besar buat kalian para mahasiswa, alangkah baiknya jika dicoba.
Mendapatkan Modal Usaha Dengan Melakukan Pinjaman di Bank
Tentu cara ini merupakan cara yang sangat umum untuk memperoleh modal, cara ini sedikit sulit dilakukan jika kalian belum memiliki sebuah usaha, biasanya bank mensyaratkan bahwa sebuah usaha harus sudah jalan setidaknya tiga bulan. Tapi seandainya kalian telah memiliki usaha dan akan melakukan pinjaman di bank, saya sarankan melakukan pinjaman di bank syariah, seperti yang saya sarankan diatas, bukan apa-apa hanya saja system syariah yang menggunakan system bagi hasil sangat realistis dan adil, tidak memberatkan si peminjam. Jadi pikirkanlah matang-matang sebelum melakukan pinjaman modal di bank, apakah di bank konvensional atau syariah.
Baca selengkapnya: Syarat dan cara meminjam uang di Bank.
Mendapatkan Modal Usaha Dari Tabungan dan Hasil Penjualan Barang
Jika memang kalian memiliki tabungan, kenapa tidak dijadikan modal usaha? Investasikanlah tabungan yang kalian miliki untuk usaha Anda, jangan takut untuk menggunakan tabungan. Tapi perlu untuk diingat, sisakanlah tabungan untuk hidup kalian selama masa perkiraan usaha Anda bisa konsisten menghasilkan laba yang cukup, jangan sampai tabungan anda habis sedangkan usaha yang dirintis belum bisa menghasilkan laba, kalau hal itu terjadi, terus mau makan apa?
Memang tidak semua orang memiliki tabungan, tapi kan setidaknya pasti memiliki barang-barang yang cukup berharga, barang apa saja, bisa motor, laptop, smartphone, atau barang lainnya. Mencari modal itu susah-susah gampang, namun jika kalian mau berkorban seperti merelakan untuk menjual barang kesayangan, modal akan mudah didapat.
Modal Yang Tak Kalah Penting, Siapkah Anda Menjadi Pengusaha?
Modal itu bukan hanya modal berupa uang saja, tapi juga modal berupa tenaga, pikiran, dan waktu. Percuma saja jika kalian berhasil memperoleh modal namun usaha tidak dijalankan dengan serius, artinya kalian masih minim dalam memberikan modal tenaga, pikiran, dan waktu. Keberhasilan itu terletak pada keseriusan kalian, tunjukkan keseriusan kalian, berikan tenaga, pikiran, dan waktu semaksimal mungkin. Saya yakin, jika kalian memberikan yang terbaik yang kalian bisa, usaha yang akan dirintis dapat berjalan dengan baik, karena pada dasarnya pengorbanan tidak akan pernah memberikan hasil yang sia-sia!
Oke, sekian cara-cara dalam mendapatkan modal usaha yang patut kalian coba, semoga upaya kalian dalam mencari modal usaha dapat berjalan lancar, serta usaha yang dirintis mampu berjalan lancar pula. Semangat!
Related Posts:
Asuransi Jiwa FWD Life Indonesia Untuk Hidup
Asuransi FWD Life Indonesia adalah sebuah perusahaan asuransi yang berambisi mengubah pandangan masyarakat Indonesia akan asuransi menjadi lebih terbuka dan juga pengetahuan yang tinggi. FWD Life Indonesia juga optimis mampu merubah seseorang yang beranggapan bahwa asuransi itu hanya menyengsarakan anggotanya, dibuktikan dengan terdapatnya 300 agen yang tersebar luas dipenjuru tanah air pada tahun pertamanya. Sehingga seseorang tak perlu ragukan lagi untuk menjadi salah satu bagaian dari keluarga perusahaan asuransi FWD Life Indonesia ini.
Perusahaan Asuransi FWD Indonesia, memiliki target untuk masuk dalam 10 perusahaan asuransi terbesar sehingga untuk pencapaian tersebut perusahaan bekerja dengan semaksimal mungkin guna untuk menarik para peminat asuransi. FWD Life Indonesia ini mengusung konsep yang kaitan dengan teknologi yang akan memudahkan dalam pelayanan maupun komunikasi antar anggotanya; serta melakukan pendekatan kepada masyarakat yang akan mendapatkan premi asuransinya. Kinerja mereka selama tahun pertama disuguhkan dengan memiliki modal investasi setidaknya mencapai ratusan milyar. Itu membuktikan kualitas kerjasama antar anggota dan konsumen berjalan dengan baik dan terarah.
Para pengguna layanan asuransi FWD Life Indonesia tidak hanya dimanjakan oleh pelayanan secara virtual melainkan juga secara online yang berbasis teknologi. Dengan mengakses penjelasan tentang seluk beluk perusahaan pun tersaji. Sehingga akan memudahkan kita sebagai anggota maupun agen yang bekerja sama dengan perusahaan. Dengan menjalin komunikasi secara baik akan mempererat hubungan dan terjadi kerjasama yang baik pula.
Perusahaan yang launching pada tanggal 20 Januari 2014 ini, terbilang perusahaan baru yang terjun dibidang asuransi, namun telah membuktikannya kinerja dan pelayan yang disuguhkan. FWD Life Indonesia juga telah mendapatkan ijin lisensi beroperasi dari Otoritas Jasa Keuangan. Selain itu perusahaan asuransi FWD Life Indonesia ini juga baru saja menjalin kerjasama dengan FWD Group, yakni unit dari bisnis asuransi dari Pasific Century Group yang berbasis Asia.
Guna kerjasama ini untuk mengembangkan dan memajukan perusahaan asuransi FWD Life Indonesia, FWD Group ini juga memberikan dukungan teknis, operasional, strategi dan juga dukungan untuk pengembangan bisnis dalam jangka panjang dalam perusahaan FWD Life Indonesia. Banyak sekali keuntungan-keuntungan menjadi agen maupun nasabah asuransi FWD indonesia ini, tentukan pilihanmu!
Related Posts:
Kemudahan Pembayaran Premi di Asuransi Takaful Syariah Indonesia
Asuransi syariah Indonesia memiliki banyak keunggulan jika dibandingkan dengan asuransi konvensional. Pengetahuan tentang asuransi pada masyarakat bawah mungkin masih terlalu minim sehingga banyak yang belum berasuransi untuk persiapan berbagai kebutuhan mendadak atau resiko dimasa depan. Asuransi syariah Indonesia memiliki konsep dasar yang mempermudah nasabah dan tidak menimbulkan kerugian seperti yang ada didalam asuransi konvensional. Sebenarnya didalam asuransi syariah ini memiliki sistem operasi yang sama seperti menabung di bank hanya saja terdapat banyak pilihan dan bisa disesuaikan kebutuhan anda.
Selain itu, dalam pembayaran premi lanjutan asuransi syariah Indonesia juga memiliki kemudahan. Diman, untuk mempermudah para nasabah, asuransi takaful syariah menjalin kerjasama dengan berbagai pihak sehingga terdapat beberapa alternatif yang dapat digunakan para nasabah untuk membayar premi asuransi syariah takaful. Pertama, nasabah bisa melakukan pembayaran premi melalui kantor pos dengan cara tunai. Cara pembayaran tidak berbeda dengan membayar tagihan listrik, atau telefon. Hanya saja jika pembayaran premi ini anda cukup menunjukkan nomor polis.
Kedua, bisa melalui bank syariah mandiri baik itu secara tunai, internet banking, ataupun mobile banking. Caranya mudah cukup menunjuukan nomor polis dan membayarakan sejumlah uang tunainya. Jika menggunakan internet banking atau melalui ATM anda bisa memperhatikan langkah berikut. Pertama pilih menu, pembayaran, pilih takaful, masukkan nomor polis nama dan jumlah yang dibayar muncul sendiri dilayar pilih ya kemudian selesai. Selain itu anda juga bisa melakukan pembayaran premi melalui bank mandiri, BNI syariah, ataupun BRI syariah.
Pembayaran premi didalam asuransi takaful syariah Indonesia juga lebih mudah lagi karena bisa menggunakan semua ATM dari bank apa saja. Kemudahan ini membuat para nasabah tidak merasa bingung ketika harus melakukan pembayaran premi. Kerjasama dengan berbagai pihak yang dilakukan oleh PT. Asuransi Takaful Syariah Indonesia memang bertujuan untuk memudahkan nasabh dalam melakukan pembayaran premi lanjutan. Untuk itu bagi anda yang belum memahami semoga beberapa informasi diatas bisa membantu untuk memudahkan anda dalam pembayaran premi asuransi syariah.
Related Posts:
Sistem Operasional Asuransi Syariah Indonesia
Asuransi merupakan perlindungan suatu nilai ekonomi dimana,bisa dilihat dari manusia sebagai sumber ekonomi yang mampu menghasilkan uang atau bisa juga barang bahkan benda, yang memiliki nilai ekonomi seperti rumah dan kendaraan bermotor. Terdapat perbedaan mendasar mengapa asuransi syariah lebih memudahkan dan menguntungkan bagi peserta asuransi jika dibandingkan dnegan asuransi konvensional. Karna, pada asuransi konvensional akad utamanya adalah jual beli, jika anda tidak mengklaim sampai waktu habisa atau jatuh tempo maka premi anda akan hangus.
Pada asuransi syariah akad utamanyaadalah tolong menolong. Kita sebagai umat manusia diwajibkan untuk saling tolong menolong atau saling membantu. Ketika ada premi yang dibayarkan maka peserta telah mengamankan perushaan asuransi syariah untuk mengelola resiko. Atas pengelolaan resiko tersebut maka perushaan hanya mendapatkan fee. Premi yang anda bayar itu adalah milik anda, tidak langsung dicatat sebagai pendapatan pada laporan laba ataupun rugi perushaan sauransi syariah Indonesia. Namun, digunakan sebagai dana tabarru atau miliki peserta asuransi syariah.
Apabila terdapat claim maka peserta berhak mendapatkan dana tabarru’. Karena, premi yang dibayarkan akad utamanya adalah tolong menolong maka premi tersebut diakui oleh perusahaan tidak sebagai pendapatan tetapi akan masuk pada LSDU dan tidak masuk pada laba maupun rugi perusahaan. Didalam premi tersebut terdapat hak atau fee yang dicatat sebagai pengurang dana tabarru’. Sementara yang masuk dana dalam laporan laba rugi perusahaan asuransi adalah pendapatan ujrohnya yang sudah dikurangkan dari premi.
Sistem operasional didalam perusahaan asuransi syariah Indonesia memang berbeda dengan asuransi konvensional yang saling bergantung dengan untung rugi dari akad jual beli. Berasuransimemang lebih mudah jika dengan mendaftarkan sebagai peserta pada perusahaanasuransi syariah. Didalam asuransi syariah juga terdapat beberapa produk yang bisa dijadikan pilihn sesuai dengan kebutuhan anda. Sebenarnya, asuransi ini sangat penting untuk menanggulangi jika suatu saat terjadi resiko yang tidak diduga sebelumnya. Bagi anda yang belum asuransi sebaiknya segera daftarkan diri pada asuransi syariah Indonesia.
Related Posts:
Asuransi Mandiri Syariah
Asuransi mandiri syariah bisa dijadikan sebagai pilihan untuk berasuransi dalam meminimalisir terjadinya resiko. Asuransi, merupakan suatu hal yang dilakukan dengan tujuan menanggung biaya dalam kehidupan baik itu asuransi jiwa, asuransi kesehatan ataupun suransi pendidikan. Terdapat dua jenis asuransi yaitu asuransi konvensional dan asuransi syariah. Keduanya, memiliki perbedaan yang mendasar sehingga sistem operasionalnya berbeda. Hanya saja tujuan perushaan asuransi tersebut sama. Banyak orang yang sudah benriat untuk mengasuransikan dirinya ataupun keluarga demi kehidupan di masa depannya.
Asuransi mandiri syariah, memiliki banyak program sehingga memudahkan anda untuk memilih jenis produk sesuai kebutuhan. Didalam asuransi syariah mandiri terdapat program takaful individu, takaful kesehatan, takaful keluarga, dan takaful fulmedicare. Produk-produk tersebut tujuannya tidak berbeda yaitu meminimalisir resiko jangka panjang. Resiko, bisa terjadi kapan saja karena musibah itu bisa datang kapan saja. Didalam asuransi syariah ini tidak mengenal dana hangus sehingga anda bisa mengambil berapa periode dan akan mendapatkan bagi hasil dengan perushaan. Dengan demikian dana yang sudah terkumpul selama berasuransi tetap menjadi milik anda sendiri.
Di Indonesia terdapat banyak perusahaan asuransi mandiri syariah sehingga anda bisa memilih sesuai dengan keinginan. Namun, sebelum memilih prusahaan asuransi mandiri syariah perlu mengetahui seluk beluk dari perushaan asuransi tersebut. Pelayanan terbaik harus diutamakan dalam memilih perushaan asuransi. Banyakanya produk didalam asuransi syariah memang sangat membantu anda sebagai peserta. Sistem o[erasional didalam perusahaan asuransi syariah tidak menyimpang dari ajaran agama islam. Dengan demikian tidak ada riba ataupun gharar.
Menjamin masa depan keluarga dengan berasuransi sebenarnya perlu dilakukan. Salah satunya adalah berasuransi. Minimnya pengetahuan tentang asuransi mungkin menjadi masalah bagi banyak kalangan. Sehingga hanya beberapa kalangan saja yang menggunakan asurani dalam kehidupannya. Bahkan beberapa orang masih sangat takut jika disuruh untuk menjadip peserta asuransi. Salah satu asuransi yang sangat penting adalah asuransi pendidikan anak. Karena, dalam jangka panjang penunjang masa depannya adalah pendidikan mereka ini bisa diambil mulai dari paket SD hingga perkuliahan. Sekian ulasan tentang asuransi mandiri syariah. Adapun asuransi AXA Mandiri Syariah masih merupakan produk dari AXA Mandiri.
Related Posts:
Asuransi Kesehatan Takaful Karyawan
Layanan Asuransi Takaful tidak hanya untuk keluarga dan individu namun Asuransi kesehatan takaful juga tersedia program untuk karyawan. Program ini sangat memudahkan anda sebagai karyawan yang berniat untuk mengasuransikan diri atau keluarga. Di dalam asuransi kesehatan takaful terdapat banyak program mulai dari takaful kesehatan keluarga, takaful kesehatan fulmedicare, hingga takaful kesehatan individu. Banyaknya produk yang ditawarkan oleh perusahaan asuransi ini memudahkan masyarakat dalam menyesuaikan pilihan untuk berasuransi kesehatan dan menjamin jika suatu saat terjadi suatu resiko dalam kondisi kesehatannya.
Asuransi kesehatan takaful karyawan merupakan program asuransi kesehatan yang memberikan manfaat pelayanan kesehatan bagi peserta, yang mengalami sakit karena resiko penyakit atau kecelakaan. Didalam asuransi keseahatan takful karyawan memiliki beberapa keunggulan yang perlu anda ketahui supaya lebih mudah dalam berasuransi. Keunggulan yang pertama adalah akan memberikan pelayanan rawat inap di rumah sakit. Selain itu, proses pemabayaran klaim juga mudah dan cepat. Didalam asuransi ini juga tidak ada batasan jumlah biaya untuk perawatan kesehatan baik rawat inap ataupun rawat jalan.
Didalam asuransi kesehatan takaful karyawan juga memiliki keunggulan yang akan bagi hasil pada akhir periode serta memberikan perlindungan selama 24 jam. Ketika anda menggunakan asuransi kesehatan takaful ini juga memiliki beberapa jaminan yang mempermudah kondisi anda dikala mengalami sakit. Program rawat inap dan pembedahan sudah dijamin oleh perusahaan. Jadi, tidak sepenuhnya anda membayar biaya rumah sakit jika sedang terserang penyakit atau mengalami kecelakaan. Jaminan, pengobatan sebelum dan sesudah perawatan di rumah sakit. Jika harus menggunakan ambulance maka biaya transportasinya juga sudah dijamin oleh pihak perusahaan asuransi.
Syarat kepersertaan didalam asuransi kesehatan takaful ini harus menjadi seorang karyawan tetap dengan usia diatas 18 tahun serta maksimal 50 tahun. Peserta yang sudah keluar dari keanggotaan tidak dapat digantikan oleh peserta baru dan tidak ada pengembalian premi kecuali peserta belum pernah menggunakan manfaatnya dan belum melewati batas masa kontraknya. Untuk penambahan peserta baru pada saat pertanggungan sedang berjalan hanya diperkenankan bagi karyawan baru dan keluarganya. Selain itu, penambahan peserta baru dari peserta yang sudah terdaftar maka pemilihan paket tidak boleh melebihi dari ketentuan paket tenaga kerja untuk bisa mendaftar dalam paket asuransi kesehatan takaful karyawan.
Related Posts:
Asuransi Kesehatan Takaful Individu
Asuransi kesehatan takaful tidak hanya tersedia untuk keluarga saja. Namun, juga terdapat program individu jadi kesehatan anda akan tetap terjamin ketika mendaftarkan diri sebagai peserta asuransi kesehatan takaful individu. Mengasuransikan diri sebenarnya sangat bermanfaat hanya saja pengertian apa itu asuransi masih sangat minim pada masyarakat terutama kalangan bawah dengan rendah ilmu pengetahuan serta teknologinya. Didalam asuransi kesehatan takaful ini menggunakan prinsip tolong menolong serta tidak mengenal dana hangus.
Sehingga pengembalian dana sebelum akhir periode bisa dilakukan ini merupakan kelebihan dari asuransi takaful. Program asuransi kesehatan takaful individu merupakan suatu program asuransi yang memberikan manfaat berupa pembayaran santunan kepada peserta jika pesarta menjalani rawat inap di rumah sakit atau rujukan dokter untuk mendapatkan perawatan medis yang dibutuhkan sekurang - kurangya 3 hari. Asuransi kesehatan takaful individu ini memudahkan anda jika suatu saat jatuh sakit. Keunggulan konsep dasar sistem pelayanan didalam asuransi kesehatan tafakul akan memudahkan peserta serta tidak ada yang namanya rugi selama berasuransi.
Asuransi kesehatan takaful individu memiliki manfaat sebagai berikut. Manfaat pertama, bila peserta menjalani rawat inap akan mendapatkan santunan sebesar 80% dari total biaya yang tercatat pada kuitansi asli dengan maskimal dana sesuai dengan ketentuan awal. Sehingga sebagai peserta anda cukup membayar sedikit biaya jika suatu saat jatuh sakit dan harus dirawat dirumah sakit. Pembiayaan ini meliputi, biaya kamar, biaya obat, biaya perawatan, serta biaya operasi jika dilakukan pembedahan. Hal ini sangat bermanfaat dan meringangkan beban keluarga jika suatu saat mengalami sakit ataupun kecelakaan.
Ketentuan didalam asuransi kesehatan takaful individu adalah sudah memasuki usia 18 tahun dan usia maksimal 50 tahun. Masa perjanjian didalam asuransi kesehatan takaful individu ini minam satu tahan dan berbatas hanya satun tahun saja. Kontrbusinya, 5% untuk peserta laki-laki dan 7,5% untuk peserta perempuan. Dana santunan yang diberikan menggunakan cara reimbursement atau pemberian ganti rugi pada peserta setelah masa perawatan selesai.
Related Posts:
Subscribe to:
Posts (Atom)